Mau Menghapus Akun Instagram Secara permanen? Lakukan Tahapan Anti Rebet Ini

Berdasarkan hasil survey terbaru yang dilakukan kepada hampir 1.400 remaja dan dewasa muda di Inggris, Instagram cukup memengaruhi kesehatan mental penggunanya.

Hairul Alwan
Jum'at, 13 Agustus 2021 | 08:41 WIB
Mau Menghapus Akun Instagram Secara permanen? Lakukan Tahapan Anti Rebet Ini
Ilustrasi Instagram. [Solen Feyissa/Unsplash]
Ilustrasi Instagram. [USA-Reiseblogger/Pixabay]
Ilustrasi Instagram. [USA-Reiseblogger/Pixabay]

Pilih menu "Mengelola akun Anda" kemudian lanjutkan ke pilihan "Hapus akun Anda".

Pilih "Bagaimana menghapus akun saya?" kemudian klik "Halaman menghapus akun Anda".

Pilih salah satu alasan mengapa Anda ingin menghapus akun.

Kemudian pilih "Permanently Delete My Account"

Baca Juga:Wacana Pemberlakuan Pelat Nomor Putih Tulisan Hitam, Begini Penjelasannya Lengkapnya

Cara kedua adalah melalui aplikasi Instagram:

Buka aplikasi Instagram kemudian masuk ke profil Instagram.

Pilih ikon garis tiga di bagian atas, kemudian pilih "Setting" dan "Help centre".

Kamu akan didirect ke menu help.instagram.com.

Pilih menu "Mengelola akun Anda" kemudian lanjutkan ke pilihan "Hapus akun Anda".

Baca Juga:Jadwal Penyeberangan Merak-Bakauheni Agustus 2021, Begini Cara Pembelian Tiket Online

Pilih "Bagaimana menghapus akun saya?" kemudian klik "Halaman menghapus aku Anda".

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini