Terungkap! Komika Mongol Stres Pernah Sembah Setan, Begini Cerita Lengkapnya

Komika Mongol Stres pernah sembah setan saat ia masih berusia sangat muda.

Hairul Alwan
Sabtu, 19 Juni 2021 | 12:00 WIB
Terungkap! Komika Mongol Stres Pernah Sembah Setan, Begini Cerita Lengkapnya
Mongol Stres saat ngobrol bareng Chef Haryo Pramoe. [Youtube.com]

SuaraBanten.id - Terungkap, Komika Mongol Stres mengaku pernah sembah setan. Komika Mongol Stres pernah sembah setan saat ia masih berusia sangat muda.

Mongol sembah setan diajak ibu. Mongol sembah setan bergabung Children of God (COG). Diketahui Children of God organisasi Satanic atau organisasi penyembah setan.

Mongol akui sembah setan saat ngobrol bersama Chef Haryo Pramoe. Ia membongkar ikut ke dalam aliran itu karena sang ibu yang merupakan sesepuh di organisasi tersebut.

"Masih muda lah chef. Mama saya dulu adalah salah satu elders dari COG, Children of God. Itu adat, pimpinannya di Indonesia di deportasi," ucap Mongol dilasir dari channel YouTube Chef Haryo Pramoe.

Baca Juga:Parah Banget! Cek Handphone, Suami Temukan Video Ena-ena Istri Dengan Pria Lain

"Mama saya adalah elders. Mama mungkin dia lagi stres memikirkan kandungannya mungkin menjanjikan Mongol menjadi penyesatan. Karena saat ketemu bule mereka bilang Mongol adalah bagian dari mereka, kita nggak mikir lain. Ya udah 'gabung dengan kita'. Mereka orang Amerika," kata Mongol.

Kata Mongol, bukan hal yang mudah bisa lepas dari jeratan organisasi tersebut. Pemilik nama asli Rony Immanuel itu mengatakan bahwa di Asia ada 7 aliran general penyesatan satanic. Jika general keluar dari Children of God, akan berakibat buruk mulai dari cacat hingga kematian.

"Jadi ada tujuh general utama penyesatan satanic di Asia. Ada tujuh, India, Thailand, Thailand mati sudah. Satanic keluar itu die atau cacat," pungkasnya.

7 tahun jadi anggota Satanic, Mongol memutuskan bertobat.

"Saya bertaubat tahun 1997, 14 Februari. Waktu itu di momen Valentine," bebernya.

Baca Juga:Pernah Jadi Pemuja Setan, Komedian Mongol Stres Bertaubat saat Valentine

Ia semakin religius mendalami agama Kristen. Mongol sendiri sudah berdamai dengan masa lalunya yang pernah jadi penyembah setan.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak