Nikah atau Konser? 5 Potret Akrab Ariel NOAH dan BCL saat Fitting Baju

Hingga saat ini, Ariel NOAH dan BCL terus menjalin kedekatan profesional.

Hairul Alwan
Jum'at, 12 Agustus 2022 | 07:15 WIB
Nikah atau Konser? 5 Potret Akrab Ariel NOAH dan BCL saat Fitting Baju
Ariel NOAH dan BCL menjalani fitting bersama desainer Samuel Wongso.

SuaraBanten.id - Setelah BCL kehilangan Ashraf Sinclair untuk selama-lamanya, Ariel NOAH menjadi salah satu pria yang dianggap layak mendampingi sisa hidup BCL. Ariel NOAH dan Bunga Citra Lestari atau yang dikenal dengan nama panggung BCL telah lama menjalin hubungan dekat.

Hingga saat ini, Ariel NOAH dan BCL terus menjalin kedekatan profesional. Mulai dari berduet hingga sama-sama menjadi juri ajang pencarian bakat di televisi dilakoni mereka bersama.

Desainer Samuel Wongso baru-baru ini, membocorkan rencana besar Ariel NOAH dan BCL. Simak momen Ariel NOAH dan BCL saat fitting baju berikut ini.

1. Ukur

Baca Juga:Keponakan Ariel Noah Bantah Suaminya Larang Keluarga Brigadir J Buka Peti Jenazah

Ariel NOAH dan BCL menjalani fitting bersama desainer Samuel Wongso.
Ariel NOAH dan BCL menjalani fitting bersama desainer Samuel Wongso.

Samuel Wongso tampak sibuk mengukur bahu Ariel NOAH untuk busana rancangannya. Sedangkan Ariel NOAH tersenyum semringah dalam momen menjelang rencana besarnya dengan BCL.

BCL pun ikut serta dalam momen fitting baju bareng Samuel Wongso. Ariel NOAH dan BCL memang tampak serasi ketika bersama ya! Kira-kira apa rencana besar mereka?

2. Diskusi

Ariel NOAH dan BCL menjalani fitting bersama desainer Samuel Wongso.
Ariel NOAH dan BCL menjalani fitting bersama desainer Samuel Wongso.

Momen Ariel NOAH dan BCL berdiskusi bersama Samuel Wongso juga dibagikan. Mereka tampak serius seolah tidak ingin ada kesalahan sedikit pun untuk busana yang akan segera dirancang.

Mata Ariel NOAH yang sipit membuatnya sesekali seperti orang mengantuk hingga terpejam. Namun sebenarnya Ariel sangat bersemangat membicarakan fitting bersama BCL dan Samuel Wongso kok!

Baca Juga:9 Potret Kedekatan Ariel NOAH dan BCL saat Fitting Baju, Didoakan Segera Menikah

3. Aktif

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini