5 Fakta Tijjani Reijnders, Gelandang AZ Alkmar yang Belum Mau Gabung dengan Timnas Indonesia

Nama Tijjani Reijnders direkomendasikan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong setelah Mees Hilgers dan Kevin Diks batal dinaturalisasi.

Hairul Alwan
Sabtu, 19 Februari 2022 | 10:55 WIB
5 Fakta Tijjani Reijnders, Gelandang AZ Alkmar yang Belum Mau Gabung dengan Timnas Indonesia
Gelandang AZ Alkmaar Tijjani Reijnders. [Instagram/@tijjanir]

SuaraBanten.id - Tijjani Reijnders, Gelandang AZ Alkmaar, dikabarkan menolak naturalisasi Timnas Indonesia. Ia belum berminat gabung Skuad Garuda. Siapakah Tijjani Reijnders? Cek faktanya di sini.

1. Naturalisasi

Tijjani Reijnders (@tijjanir)
Tijjani Reijnders (@tijjanir)

Nama Tijjani Reijnders direkomendasikan pelatih Timnas Indonesia, Shin Tae-yong setelah Mees Hilgers dan Kevin Diks batal dinaturalisasi.

Sementara dua pemain keturunan lain, yakni Sandy Walsh dan Jordi Amat proses naturalisasinya dilanjutkan setelah mendapat persetujuan dari pemerintah Indonesia.

Baca Juga:Suporter Tokyo Verdy Sudah Bikin Chant Khusus buat Pratama Arhan

2. Belum Tertarik

Anggota Exco PSSI, Hasani Abdulgani mengabarkan, Tijjani Reijnders belum tertarik untuk bergabung ke Timnas Indonesia.

Hasani menyampaikan informasi tersebut setelah mendapatkan kabar dari kolega yang mendekati Tijjani Reijnders.

"Baru dikabarkan dari kolega di Eropah, dimana Tijjani Reijnders belum berminat bergabung Timnas. Semoga next time dia berminat," tulis Hasani Abdulghani lewat unggahan di Instagram, Jumat (18/2/2022).

3. Kepastian

Baca Juga:Profil Brylian Aldama, Talenta Indonesia yang Resmi Dilepas HNK Rijeka

Tijjani Reijnders (@tijjanir)
Tijjani Reijnders (@tijjanir)

Tijjani Reijnders telah memberikan kepastian. PSSI pun menanti reaksi calon naturalisasi lain sesuai yang direkomendasikan oleh pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak