5 Bacaan Sholawat Nabi Muhammad SAW Lengkap dengan Artinya

Berikut kumpulan bacaan Sholawat Nabi Muhammad SAW yang menjadi salah satu amalan sunah umat muslim saat menyambut Maulid Nabi Muhammad SAW.

Hairul Alwan
Kamis, 14 Oktober 2021 | 10:42 WIB
5 Bacaan Sholawat Nabi Muhammad SAW Lengkap dengan Artinya
ILUSTRASI berdoa usai membaca sholawat nabi Muhammad SAW. (elemen envato)

Berikut bacaan latin Sholawat Ummi:

Allahumma sholli’alaa sayyidinaa muhammadin abdika wanabiyyika wa Rosuulika Nabil Ummy wa a’laa alihi wa shohbihi wasillam.

Artinya:

"Ya Allah, limpahkanlah rahmat kepada junjungan kami Nabi Muhammad SAW, sebagai hamba, Nabi, dan utusan-Mu yang Ummy (tidak bisa membaca dan menulis) beserta keluarga dan sahabatnya dengan salam yang sesungguhnya.

Baca Juga:Ingat! ASN Dilarang Cuti Bepergian di Libur Maulid Nabi

5. Sholawat Mukafaah

Berikut ini bacaan Sholawat Mukafaah :

Allohumma sholli 'ala sayidina Muhammadin wa 'ala alihi sayidina Muhammad, Sholatan maqbulatan tu addi biha 'anna haqqahul 'adhiima.

Artinya:

"Ya Allah, limpahkanlah rahmat, salam dan berkah kepada junjungan kita Nabi Muhammad SAW yang ummi (tidak bisa membaca dan menulis) yang menjadi kekasih Allah SWT, yang luhur pangkatnya dan yang agung kemuliaannya, dan limpahkanlah pula atas keluarganya dan para sahabatnya".

Baca Juga:Pemerintah Larang PNS ke Luar Daerah Selama Hari Libur Nasional

Perlu kalian ketahui, bahwa kalender Islam telah memasuki bulan Maulid Nabi Muhammad SAW atau Rabiul Awal. Meskipun hadir di tengah pandemi Covid-19, namun umat muslim tetap menyambutnya dengan penuh sukacita.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini