Lokasi : Komplek Cilegon Green, Jl. Ahmad Yani, Cibeber, Kec. Cibeber, Kota Cilegon, Banten 42426
Tempat wisata Cilegon yang satu ini, akan sangat cocok untuk dikunjungi anak-anak lantaran memiliki beragam aktivitas edukasi alam. Menyajikan konsep wisata edukasi ternak yang cocok untuk keluarga, para pengunjung akan diajak berkeliling mengikuti berbagai panduan dan berinteraksi langsung dengan dunia peternakan seperti memberi makan ternak, interaksi dengan hewan, memerah susu sapi, dan sebagainya.
Areanya yang dikelilingi pepohonan hijau nan rindang serta memiliki udara segar membuat anak-anak akan betah berlama-lama disini.
Baca Juga:Emak-emak Pingsan Saat Demo Bau Gas Kimia Menyengat di PT Chandra Asri
Lokasi : Jl. Cikerai Pasir Angin Cikerai Cibeber, Bagendung, Kec. Cilegon, Kota Cilegon, Banten 42419
Berlibur bersama anak-anak memang harus pilih-pilih, nah destinasi wisata Cilegon satu ini bisa menjadi alternatifnya. Krakatau Jungle Park menawarkan permainan outbound, flying fox, kereta mini, kolam renang anak, dan sebagainya.
Area Krakatau Jungle Park yang dikelilingi dengan pepohonan besar, membuat suasananya menjadi sejuk dan rindang. Jika sudah puas bermain, wisatawan bisa duduk santai di bawah pohon atau di gazebo yang disediakan. Tak heran, Krakatau Jungle Park selalu ramai wisatawan keluarga.
Lokasi : Jl. KH. Yasin Beji, Kebondalem, Kec. Purwakarta, Kota Cilegon, Banten 42433
Baca Juga:Camat Cibeber Terbukti Melanggar Netralitas ASN, Sanksi Diserahkan ke KASN
5. Pulau Merak Kecil