Dalam kesempatan itu, Alif Cepmek juga menceritakan doanya kepada Tuhan. Ia ternyata selalu berdoa agar diberi kesuksesan dan kini harapannya perlahan mulai terwujud.
"Aku selalu berdoa gini, 'Ya Allah pengen sukses, pengen sukses'. Selalu gitu kalau solat," cerita Alif Cepmek.
- 1
- 2