Pungli Parkir di Mercusuar Anyer, Polisi Amankan 3 Orang, 1 Pelaku Oknum Dinas Perhubungan Laut

Berdasarkan penelusuran Suara.com, terdapat pengunjung pada pantai tersebut yang diberikan atau disodorkan tiket masuk motor seharga Rp 20 ribu dan kendaraan mobil seharga Rp

Andi Ahmad S
Sabtu, 07 Mei 2022 | 19:24 WIB
Pungli Parkir di Mercusuar Anyer, Polisi Amankan 3 Orang, 1 Pelaku Oknum Dinas Perhubungan Laut
Ratusan wisatawan saat berlibur di Pantai Anyer [Ist]

"Untuk tindak lanjut, kami akan berkoordinasi dengan Dinas Pariwisata Kabupaten Serang, yang kedua dengan Dinas DPKAD, dan Dinas Perhubungan di Kabupaten Serang," tuturnya.

"Semoga apa yang sudah kami lakukan itu di dukung penuh dan bagaimana Pemerintah Kabupaten dapat mengelola baik bersama pihak kepolisian memfasilitasi dan memberikan edukasi kepada masyarakat," tutupnya.

Kontributor : Firasat Nikmatullah

Baca Juga:Ular Masuk Dalam Celana Jeans dan Menggigit Celana Dalam Wisatawan, Momen Menegangkan Malah Jadi Tertawaan

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini