Mewah Seperti Istana Megah, 5 Potret Mewah Rumah Indra Kenz

Melalui kanal YouTube-nya, Indra Kenz memperlihatkan potret rumah tiga lantai yang berdiri kokoh layaknya istana yang megah.

Hairul Alwan
Sabtu, 05 Maret 2022 | 11:15 WIB
Mewah Seperti Istana Megah, 5 Potret Mewah Rumah Indra Kenz
Indra Kenz. (Instagram @indrakenz)

SuaraBanten.id - Crazy rich asal Medan Indra Kenz saat ini tengah menjadi sorotan. Bisa jadi dia terancam miskin setelah menjadi tersangka investasi bodong yang menjeratnya.

Sebagai crazy rich, Indra Kenz sempat memamerkan kekayaannya. Bahkan dia sempat memperlihatkan rumah mewahnya yang baru saja dibangun. Melalui kanal YouTube-nya, Indra Kenz memperlihatkan potret rumah tiga lantai yang berdiri kokoh layaknya istana yang megah.

Penasaran seperti apa? Intip potret mewah rumah Indra Kenz yuk.

1. Seperti Istana

Baca Juga:Polisi Sita Semua Aset Indra Kenz Mulai Pekan Depan, Termasuk Rumah dan Mobil Mewah

Potret Mewah Rumah Indra Kenz. (YouTube/INDRAKENZ- Daily Life)
Potret Mewah Rumah Indra Kenz. (YouTube/INDRAKENZ- Daily Life)

Rumah Indra Kenz dibangun dengan 3 lantai. Rumahnya ini bernuansa klasik dengan didominasi warna putih. Detail ornamen dan bermacam dekorasi diperhatikan dengan seksama. Rumahnya ini sangat luas sehingga cukup untuk menampung banyak orang. Bahkan dari penuturan Indra Kenz rumahnya muat untuk dimasuki hingga orang satu RT.

2. Ada Liftnya

Potret Mewah Rumah Indra Kenz. (YouTube/INDRAKENZ- Daily Life)
Potret Mewah Rumah Indra Kenz. (YouTube/INDRAKENZ- Daily Life)

Di bagian belakang rumah, ada sebuah lift yang akan menghubungkan area belakang rumah ke rooftop. Keberadaan lift ini membuat rumah Indra Kenz semakin terasa mewah dan megah.

3. Pilar Tinggi

Potret Mewah Rumah Indra Kenz. (YouTube/INDRAKENZ- Daily Life)
Potret Mewah Rumah Indra Kenz. (YouTube/INDRAKENZ- Daily Life)

Area bagian depan rumah Indra Kenz berdiri kokoh pilar-pilar besar yang menopang rumah Indra. Pilar tersebut membuat rumah mewah Indra Kenz semakin terasa layaknya istana. Area bagian depan rumahnya ini digunakan untuk parkir koleksi kendaraan miliknya.

Baca Juga:Kasus Binomo Crazy Rich Medan, Tesla, Ferarri hingga Rumah Mewah Rp 6 Miliar Milik Indra Kenz Disita Polisi

4. Kamar

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini