SuaraBanten.id - Daftar Rumah Sakit dan Klink layani Rapid Test Antigen di Cilegon Banten. Daftar rumah sakit layani Rapid Test Antigen Cilegon Banten. Daftar klinik layani Rapid Test Cilegon Banten.
Berikut Suara Banten.id merangkum daftar rumah sakit dan harga Rapid Test Antigen Rumah Sakit Cilegon Banten. Harga Rapid Test Antigen klinik Cilegon Banten. Harga PCR Swab Test.
Rapid Test Antigen Covid-19 kini menjadi syarat perjalanan wajib bagi anda yang hendak melakukan perjalanan. Atas kebutuhan tersebut, tidak heran semakin banyak yang mencari lokasi dan biaya Rapid Test di belakangan ini.
Bagi anda yang berada di Cilegon, sekarang tak perlu repot lagi karena sudah banyak lokasi tes covid seperti rapid test, rapid antigen, dan swab antigen yang dapat ditemui di Kota Cilegon dengan biaya yang cukup terjangkau.
Baca Juga:Rans Cilegon FC Raffi Ahmad Bentuk Rans Angel, Tiru Jak Angel?
Ada beberapa macam tipe test covid yang tersedia di rumah sakit di daerah Cilegon, diantaranya adalah rapid test, swab test, swab antigen, rapid antigen, dan PCR.
Tarifnya pun cukup beragam, untuk biaya rapid test antibodi di Cilegon umumnya Rp150,000. Sementara untuk biaya rapid antigen atau swab antigen di Cilegon biasa dibanderol seharga Rp170,000 hingga Rp300,000.
Berikut Daftar Rumah Sakit yang layani Rapid Test Antigen
Rumah Sakit Krakatau Medika ini menyediakan Layanan rapid Test Antibodi sebesar Rp. 150.000, Rapid Test Antigen Rp. 190.000 dan PCR Swab Test Rp. 875.000. Rumah sakit ini berlokasi di Jalan raya Semang Raya, Kota Cilegon.
Baca Juga:Sambangi PSSI, RANS Cilegon FC Raffi Ahmad Diwanti-wanti Mochamad Iriawan
2. Laboratorium Klinik Kimia Farma Cilegon
- 1
- 2