-
Tragedi Pembunuhan Anak Politikus PKS Maman Suherman, politikus PKS, berduka atas kematian tragis anaknya, Axle (9), yang menjadi korban pembunuhan di Cilegon. Awalnya, ia mengira luka parah sang anak disebabkan karena jatuh dari tangga rumahnya.
-
Kronologi Penemuan dan Kepanikan Ayah Melalui panggilan video dari sang kakak, Maman mengetahui kondisi Axle yang bersimbah darah. Meski sempat memberikan bantuan pernapasan dan membawa korban ke rumah sakit, nyawa Axle tidak dapat tertolong lagi.
-
Penangkapan Pelaku dan Tuntutan Keadilan Polisi berhasil menangkap pelaku berinisial HA di Cilegon saat sedang mencuri. Maman mendesak agar pelaku dihukum seberat-beratnya, termasuk hukuman mati, sesuai aturan hukum yang berlaku demi keadilan bagi almarhum.
Seperti diketahui, polisi telah menangkap terduga pelaku pembunuhan Muhamad Axle (9) yakni HA (31) warga Palembang, Sumatera Selatan, saat sedang mencuri di rumah mantan anggota DPRD Kota Cilegon Roisyudin Sayuri di Lingkungan Pabuaran, Ciwedus, Kota Cilegon, Banten pada Jumat (2/1) lalu.
Untuk itu, Maman dengan tegas agar pelaku pembunuhan terhadap anaknya dapat dihukum dengan berat sesuai ketentuan hukum yang berlaku di Indonesia demi keadilan bagi anaknya.
"Hukum seberat-beratnya saja sesuai KUHP yang diterapkan, kalau memang itu harus hukuman mati ya harus hukuman mati. Kalau memang harus seumur hidup ya kita serahkan pada KUHP-nya saja," tandanya.
Kontributor : Yandi Sofyan
Berita Terkait
-
TPAS Cilowong Tutup buat Tangsel, Tapi Aman buat Pemkab Serang; Ada Apa dengan Sampah Tetangga?
-
GMNI Tangerang Tolak Keras Wacana Pilkada Dipilih DPRD: Rakyat Bukan Penonton
-
Jadwal KRL Rangkasbitung-Tanah Abang Kamis 8 Januari 2026
-
Jerat Kripto dan Utang Kalangan Pekerja di Balik Kasus Sadis Pembunuhan Anak Politisi PKS
-
Punya Nasab Kuat dan Peduli Umat, KH Asep Saefudin Chalim Didorong Jadi Rais 'Aam PBNU
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
Drama Penangkapan Pasutri 'Manusia Kapsul' Pembawa Sabu di Bandara Soetta
-
Tanggapi Penolakan Sampah Tangsel, Sekda Banten: Kota Serang Harus Diskusi dengan Warga
-
4 Spot Wisata Kuliner Hits di Tangsel yang Wajib Kamu Coba Akhir Pekan Ini
-
Pemkot Cilegon Didesak Bentuk Tim Khusus Penanganan Banjir
-
Bogor dan Serang Kompak 'Tutup Pintu' untuk Sampah Kiriman Tangsel