SuaraBanten.id - Bangunan Madrasah yang berlokasi di Kampung Kenari, Kecamatan Kasemen, Kota Serang, Banten ambruk setelah diterjang banjir bandang.
Peristiwa itu terjadi pada Selasa 1 Maret 2022. Banjir Kota Serang tersebut terjadi disebabkan kali Cibanten meluap ke kampung Kenari terjadi pada pukul 09.00 WIB.
“Madrasah itu hancur sudah tidak layak ada 6 ruangan, saya mohon pihak terkait membantu, karena madrasah itu sangat penting,” kata Ketua Kenadiran Efendi Caniago, kepada wartawan, Jumat (4/3/2022).
Lanjut ia menjelaskan, lokasi tersebut setiap hari di isi oleh 200 siswa Madrasah yang masuk setiap sore.
“Semua libur ya kedepannya paling nunggu bantuan,” ungkapnya.
Banjir juga membuat aliran listrik di kampung Kenari saat ini masih mengalami pemadaman dan pasokan air bersih saat ini masih menjadi kebutuhan utama selain buat masak, juga sangat dibutuhkan buat berwudhu.
“Air belum berfungsi karna listrik mati total, barang lainya semua hancur terbawa arus,” tandasnya.
Berita Terkait
-
Ibu Kota Provinsi Banten Dikepung Banjir, Wagub Andika Hazrumy Geram Ada bangunan Berada di Badan Sungai
-
Jadwal SIM Keliling Kota Serang, Jumat 4 Maret 2022
-
Jadwal SIM Keliling Kota Serang, Kamis 3 Maret 2022
-
Bendungan Sindangheula Dituding Jadi Penyebab Banjir Serang, Kepala BBWSC Beri Penjelasan
-
Banjir Bandang Melanda Rumah, Cowok Ini Terekam Lagi Santai Nangkring di Atas Pagar
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Pekerjakan 583 TKA Ilegal, Kemnaker Denda Perusahaan Banten Rp588 Juta
-
Cerita Julian: 1 Tahun Lagi Bebas, Sudah Siap Buka Lapangan Kerja Lewat Keahlian Baru dari Penjara
-
Fakta Mengejutkan! Lebih dari 400 Kasus HIV/AIDS Serang, Mayoritas Disumbang Kaum Gay?
-
MoU 5 Asosiasi Syariah, Didorong Jadi Pusat Kolaborasi Nasional
-
BRI Tegaskan Kapasitas Pembiayaan Besar dengan Fasilitasi Rp5,2 Triliun bagi SSMS dan Industri Sawit