SuaraBanten.id - Remaja berinsial HR, warga Desa Harjawana, Kecamatan Bojongmanik, Kabupaten Lebak, Banten harus menjalani pemeriksaan polisi dan visum pada Rabu (3/7/2019). Ia merupakan korban dugaan pencabulan yang dilakukan ayah kandungnya sendiri.
HR yang diketahui hamil lima bulan itu kini dalam pendampungan langsung dari Pusat Pelayanan Terpadu Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (P2TP2A).
Ketua P2TP2A Kabupaten Lebak, Ratu Mintarsih mengatakan, sebelum menjalani BAP dan visum di RSUD dr Adjidarmo, HR terlebih dahulu mendapatkan support dan healing di rumah singgah. Tujuannya agar mental korban tidak down dan tetap memiliki semangat hidup.
"Sempat kita istirahatkan di rumah singgah. Sekarang korban sudah kembali ke Jakarta, karena memang tidak mungkin dibawa ke kampung halaman," ujar Ratu seperti dikutip Bantenhits (jaringan Suara.com).
Baca Juga: Polisi: Gadis Korban Pencabulan Ayah Kandung di Lebak Hamil 5 Bulan
Menurut Ratu, P2TP2A Kabupaten Lebak akan semaksimal mungkin melakukan pendampingan kepada korban, hingga kasus yang memalukan itu segera selesai dan berakhir di meja persidangan.
"Kita kawal sampai sidang, bahkan untuk korban akan kita arahkan untuk bekerja di Kabupaten Lebak," katanya.
Ratu menungkapkan, peristiwa ini merupakan yang kedua kalinya terjadi di Kabupaten Lebak di tahun 2019. Di mana sebelumnya terjadi di Tangerang, namun korbannya adalah warga Lebak.
Untuk diketahui, HR merupakan korban pencabulan yang dilakukan ayah kandungnya sendiri SMN.
Baca Juga: Miris, Gadis 12 Tahun di Jambi Jadi Korban Pencabulan Paman Sendiri
Berita Terkait
-
Ditangkap Kasus Pencabulan, Eks Bupati Biak Numfor Papua Ternyata Predator Seks Anak
-
Miris! Bapak di Banjarmasin Cabuli Anak Kandung Hingga Hamil, Ketahuan Saat Ibu Curiga Anaknya Tak Kunjung Datang Bulan
-
Siapa Nadya Aulia Zulfa? Suaminya Tersandung Kasus Pelecehan Terhadap Anak di Bawah Umur
-
Geram Komisi III DPR RI, Polisi Tangguhkan Guru Cabul di Bandar Lampung dengan Jaminan Sertifikat Tanah
-
Bejat! Pimpinan Ponpes di Jambi Cabuli 11 Santri dan 1 Santriwati, Begini Modusnya
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Eks Kabid BPBD Banten Dituntut 4 Tahun Penjara Gegara Pengadaan Laptop Fiktif
-
Tabrakan Mobil Polisi di Cadasari Pandeglang Diduga Dipicu Karena ODGJ Ngamuk
-
AC Terasa Kurang Dingin? Ini Kemungkinan Penyebabnya
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab
-
Pelaku Penganiayaan Sekuriti di Serang Ditangkap, Salah Satunya Anak Anggota DPRD Banten