Sukses Curi Hati Netizen, Perhatian Kecil Fuji ke Baby Ameena

Pada unggahan yang beredar, bintang film "Bukan Cinderella" tersebut tampak khawatir menggendong Baby Ameena untuk kali pertama.

Hairul Alwan
Selasa, 16 Agustus 2022 | 19:55 WIB
Sukses Curi Hati Netizen, Perhatian Kecil Fuji ke Baby Ameena
Fuji pertama kali gendong Baby Ameena (YouTube/Thariq Halilintar)

SuaraBanten.id - Banyak pujian didapatkan oleh Fuji gara-gara melakukan hal kecil pada Ameena. Perhatian kecil Fuji ke Baby Ameena berhasil mencuri hati netizen di media sosial.

Diketahui, Fuji memang baru saja bertemu Baby Ameena. Adik ipar Vanessa Angel itu diajak oleh sang kekasih, Thariq Halilintar, untuk bertemu Baby Ameena.

Pada unggahan yang beredar, bintang film "Bukan Cinderella" tersebut tampak khawatir menggendong Baby Ameena untuk kali pertama.

Fuji pertama kali gendong Baby Ameena (YouTube/Thariq Halilintar)
Fuji pertama kali gendong Baby Ameena (YouTube/Thariq Halilintar)

"Dia nangis enggak sih? Aku takut megangnya. Gimana pegangnya," kata Fuji.

Baca Juga:Haji Faisal Buka Suara Soal Lamaran Fuji dan Thariq Halilintar

Adik mendiang Bibi Ardiansyah tersebut juga khawatir Baby Ameena menangis di pelukan orang asing.

"Ameena jangan nangis dulu ya," tutur Fuji.

Pada saat mengasuh, mulut Baby Ameena mengeluarkan air liur mengingat usianya yang masih bayi.

Sementara itu, Fuji yang menyadari hal tersebut spontan mengambil tisu untuk mengelap air liur Baby Ameena.

Cuplikan momen Fuji mengelap air liur Baby Ameena ini viral di media sosial TikTok dengan atensi sebanyak 373 ribu jumlah tayangan.

Baca Juga:Diajak Thariq Halilintar Temui Baby Ameena, Attitude Fuji Ramai Disorot: Dia Emang Peka

"Perhatian kecil Fuji ke Ameena," tulis akun TikTok @akusiapaitsme, ditilik pada Selasa (16/8/2022).

Berkat sikap sigapnya mengelap air liur Baby Ameena, Fuji mendulang banyak komentar positif. Netizen menilai Fuji sudah punya sisi keibuan meski umurnya masih muda.

"Uti anaknya bener-bener peka dan perhatian," tulis seorang netizen. "Umur boleh muda, tapi sifat keibuan," ujar netizen lain. "Dia tuh sosok yang lebut," ucap netizen yang lainnya.

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Zodiak Paling Cocok Jadi Jodohmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tua Usia Kulitmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Mobil yang Cocok untuk Introvert, Ambivert dan Ekstrovert?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Tahu Kamu Detail Sejarah Isra Miraj?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono, Apa Layak Dilaporkan Polisi?
Ikuti Kuisnya ➔
Cek Prediksi Keuangan Kamu Tahun Depan: Akan Lebih Cemerlang atau Makin Horor?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Kamu di 2026 Siap Glow Up atau Sudah Saatnya Villain Era?
Ikuti Kuisnya ➔
POLLING: Bagaimana Prediksimu untuk Tahun 2026? Lebih Baik atau Lebih Suram?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Trivia Natal: Uji Pengetahuan Anda Tentang Tradisi Natal di Berbagai Negara
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Kepribadian: Siapa Karakter Ikonik Natal dalam Dirimu?
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis Mitos vs Fakta Sampah: Cara Cerdas Jadi Pahlawan Kebersihan Lingkungan
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini

Tampilkan lebih banyak