PON Papua: Kontingen Banten Tambah Medali dari Cabor Judo dan Gantole

Sumbangan medali berasal dari cabor judo dengan 1 perak dan 1 perunggu serta tambahan 1 perunggu lagi dari gantole.

Hairul Alwan
Kamis, 30 September 2021 | 13:16 WIB
PON Papua: Kontingen Banten Tambah Medali dari Cabor Judo dan Gantole
Perolehan medali Kontingen Banten dalam PON XX Papua bertambah. [DOK KONI BANTEN]

Sementara, medali emas diraih tim Jawa Barat sedangkan medali perak direbut regu Sumatera Barat.

Peluang medali Banten sebenarnya terbuka juga pada Rabu (29/9) dari cabor panjat tebing yang menggelar partai final Speed World Record. Sayang, akibat cuaca hujan, pertandingan ditunda Kamis (30/9). Atlet Banten yang turun di nomor ini adalah Rajiah Salsabila.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini