Mantan Wali Kota Cilegon Iman Ariyadi Bebas Bulan Depan, Dipenjara Gegara Kasus Amdal

Iman Ariyadi bebas bulan depan diungkapkan Kepala Lembaga Pemasyarakatan Serang.

Hairul Alwan
Rabu, 18 Agustus 2021 | 20:25 WIB
Mantan Wali Kota Cilegon Iman Ariyadi Bebas Bulan Depan, Dipenjara Gegara Kasus Amdal
Mantan Wali Kota CIlegon Iman Ariyadi di Kantor KPK. [Istimewa]

Dikatakan Heri, Iman Aryadi menjalani hukuman full selama 4 tahun karena selama menjalani hukuman, Iman Aryadi tidak mendapatkan remisi.

"Tidak dapet remisi tidak diberikan oleh KPK, kalau kata orang dalam itu pelek. Itu artinya masa hukuman dijalankan sesuai dengan putusan," ujarnya.

Iya juga, menjelaskan selama menjalani masa hukuman di Lapas Serang mantan Wali Kota Cilegon Iman Aryadi berkelakuan baik di dalam Lapas Serang.

"Baik, beliau patuh di dalam. Kalau tidak patuh akan kami tetep kurung disini," katanya.

Baca Juga:Ingat! Besok Puasa Asyura 2021, Ini Niat dan Keutamaannya

Kontributor : Adi Mulyadi

Berita Terkait

Di depan makam sang ayah yang juga diketahui merupakan mantan Walikota Cilegon Iman secara tegas mengatakan dirinya tidak melakukan tindakan korupsi.

banten | 20:44 WIB

Usai bebas Tb Iman Ariyadi enggan berkomentar banyak kepada awak media. Ia hanya melontarkan senyum dan mengaku hendak berziarah ke makam Wali Sepuh yakni Tb Aat Syafaat.

banten | 10:19 WIB

Iman bebas murni usai menjalani hukuman atas tindak pidana korupsi suap perizinan pembangunan Transmart Cilegon.

banten | 09:55 WIB

News

Terkini

Kades Katulisan korupsi dana desa sebesar Rp499 juta dan uangnya bahkan kabarnya digunakan untuk membeli baju hingga skincare.

News | 14:38 WIB

Kades Katulisan ditahan setelah ditetapkan sebagai tersangka terkait dugaan penyelewengan dana desa tahun 2020-2021 senilai Rp2,3 miliar.

News | 14:18 WIB

VHM dijemput paksa Tim Penyidik Kejati Banten pada Senin (22/5/2023) malam dari sebuah rumah di daerah Tangerang Selatan (Tangsel), Banten.

News | 16:29 WIB

Hal ini juga menjadi komitmen kami dalam mendukung pencapaian target NZE.

News | 16:00 WIB

Perseroan pun optimis pada tahun ini dapat mencatatkan kinerja lebih baik dibandingkan dengan tahun lalu.

News | 21:27 WIB

Per kuartal I-2023, BRI mencatatkan dana kelolaan AUM tumbuh sebesar 19,96%.

News | 14:30 WIB

Inara pun turut membeberkan permasalahan keluarganya, salah satunya perihal restu yang tak ia kantongi dari keluarga saat ingin menikah dengan Virgoun.

News | 22:02 WIB

BRI Cabang Labuan Bajo memberikan beberapa dukungan.

News | 22:30 WIB

Video itu disandingkan dengan foto AD yang menggunakan masker.

News | 23:30 WIB

Sejak 2020, BRI mengambil bagianmengembangkan desa melalui program Desa BRILiaN.

News | 15:30 WIB

ang koin yang ditabung di galon itu ternyata akan digunakan oleh sang tukang jamu untuk mendaftarkan anaknya ke Pesantren tahfidz yang ada di Serang, Banten.

News | 20:10 WIB

TB Hasanuddin berharap Ganjar Pranowo dapat bermanfaat untuk masyarakat Provinsi Banten.

News | 17:50 WIB

Mayat Mr. X itu ditemukan tewas tergeletak dengan mengenakan baju hitam dan celana panjang berwarna coklat muda di jalur Parkiran Ramayana Serang Banten.

News | 15:51 WIB

Produk Oto Proteksi Maksima ini sangat mudah didapatkan.

News | 13:30 WIB

Wali Kota Cilegon Helldy Agustian menyebut wasit dibayar melalui unggahan akun Instagram pribadinya @helldy_agustian pada Rabu (17/5/2023) dini hari.

News | 06:44 WIB
Tampilkan lebih banyak