SuaraBanten.id - Menteri Pertahanan atau Menhan RI, Prabowo Subianto tampak mandi dengan anak-anak di Kampung Purwodadi, Desa Pamubulan, Kecamatan Bayah, Kabupaten Lebak, Banten, Minggu (19/11/2023).
Momen Prabowo Subianto mandi bareng anak-anak di Lebak, Banten itu terjadi ketika Calon Presiden nomor urut dua itu meresmikan bantuan sumur bor di wilayah tersebut.
Usai bunyi sirine tanda telah diresmikannya sumur bor di Desa Pamubulan, Lebak, Banten, air tampak keluar dari pipa dengan sangat deras dimanfaatkan oleh anak-anak untuk bermain air.
Melihat anak-anak di Kabupaten Lebak itu bermain air, Prabowo tanpa rasa canggung langsung menghampiri anak-anak dan ikut bermain air.
Prabowo bahkan menyempatkan menggendong dan mandi bersama puluhan anak-anak sekitar hingga baju yang dikenakannya basah kuyup.
"Jadi inget masa kecil," kata Prabowo usai meresmikan sumur bor di Kampung Purwodadi, Desa Pamubulan, Kecamatan Bayah, Kabupaten Lebak, Banten.
Sementara itu, Naila, salah seorang anak mengatakan, jika dirinya senang bisa mandi bareng bersama Prabowo.
"Seneng banget, bisa mandi bareng temen-temen dan Pak Prabowo," ucap Naila.
Baca Juga: Legit dan Khas, Durian Baduy Banyak Diburu Wisatawan Jakarta Hingga Jabar
Berita Terkait
-
Pidato Presiden: Soroti Keberhasilan Pangan dan Sikap Elite Politik di Medsos
-
Prabowo Sapa Titiek Soeharto di Depan Para Pejabat, Buat Gemuruh Tepuk Tangan Panjang
-
5 Sindiran Politik Tajam Pandji Pragiwaksono dalam 'Mens Rea' yang Viral
-
Martina Ayu Pratiwi Diguyur Bonus Rp3,4 Miliar usai Raih 7 Medali SEA Games, Jumlah Terbanyak
-
Purbaya Curhat Kena Omel Prabowo, Banyak Kecurangan di Pajak dan Bea Cukai
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
Terkini
-
LSPR Bawa Anyaman Bambu Buniayu Tangerang Go Internasional
-
Drama Penangkapan Pasutri 'Manusia Kapsul' Pembawa Sabu di Bandara Soetta
-
Tanggapi Penolakan Sampah Tangsel, Sekda Banten: Kota Serang Harus Diskusi dengan Warga
-
4 Spot Wisata Kuliner Hits di Tangsel yang Wajib Kamu Coba Akhir Pekan Ini
-
Pemkot Cilegon Didesak Bentuk Tim Khusus Penanganan Banjir