SuaraBanten.id - Penemuan granat nanas di dapur warga kampung Cilaki RT 001/002, Desa Margajaya, Kecamatan Cimarga, Kabupaten Lebak, Banten membuat warga sekitar geger. Granat nanas itu ditemukan oleh salah seorang warga di dapur rumahnya.
Terkait penemuan granat nanas itu, Kapolsek Cimarga Iptu Adil Irawan mengungkapkan, granat tersebut pertama kali ditemukan Januandri (25) di dalam kichen set yang disimpan rapih di dapur.
Lantaran Januandri takut dengan granat tersebut, ia pun mengambil inisiatif melaporkannya kepada anggota Koramil Cimarga.
“Setelah adanya laporan dan penyerahan granat dari warga, anggota Koramil Cimarga pun langsung menyerahkan 2 granat tersebut ke Polsek Cimarga," kata Adil saat ditemui di Polsek Cimarga, Rabu (8/6/2022).
"Pihak Polsek pun langsung berkoordinasi dengan tim Gegana Polda Banten,” imbuhnya menjelaskan kelanjutan penanganan granat tersebut.
Adil mengungkapkan, kedua granat nanas tersebut diakui Januandri milik kakeknya yang merupakan pensiunan TNI.
"Kita belum biaa memastikan apakah kedua granat itu masih aktif atau tidak, kita tunggu saja tim Gegana biar bisa memastikan keaktifan kedua granat tersebut," ujarnya.
“Untuk langkah awal, saat ini granat tersebut sudah disimpan di dalam ember yang diisi pasir sambil menunggu tim Gegana datang untuk mengamankan kedua granat tersebut,” pungkasnya.
Baca Juga: Inul Daratista Tanggapi Fenomena Remaja Cegat Truk Demi Konten: Tabrak Saja!
Berita Terkait
-
Inul Daratista Tanggapi Fenomena Remaja Cegat Truk Demi Konten: Tabrak Saja!
-
Waspada Hujan Lebat dan Angin Kencang, BPBD Lebak Siapkan Relawan Kebencanaan
-
Terpopuler: Kakak Beradik di Pandeglang Ngeluh Kemaluan Sakit Gegara Dicabuli, Remaja Hadang Truk di Tangerang Tewas
-
Prakiraan Cuaca Banten 8 Juni 2022, Waspada Hujan Lebat Disertai Petir dan Angin Kencang!
-
Geger Warga Temukan Jasad Bayi di Tempat Sampah di Serpong Tangsel
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
Terkini
-
Drama Penangkapan Pasutri 'Manusia Kapsul' Pembawa Sabu di Bandara Soetta
-
Tanggapi Penolakan Sampah Tangsel, Sekda Banten: Kota Serang Harus Diskusi dengan Warga
-
4 Spot Wisata Kuliner Hits di Tangsel yang Wajib Kamu Coba Akhir Pekan Ini
-
Pemkot Cilegon Didesak Bentuk Tim Khusus Penanganan Banjir
-
Bogor dan Serang Kompak 'Tutup Pintu' untuk Sampah Kiriman Tangsel