SuaraBanten.id - Seorang pejalan kaki berinisial TP (19) tertabrak mobil Isuzu Mux dengan nomor polisi A-1425-TN yang dikemudikan AG (43), Kamis (5/5/2022) malam.
Peristiwa tersebut dibenarkan Dirlantas Polda Banten Kombes Pol Budi Mulyanto terjadi di ruas Tol Tangerang-Merak, Banten.
“Salah satu faktor awal yang menyebabkan kecelakaan adalah saat TP berjalan kaki menyeberang di ruas jalan tol Tangerang – Merak kemudian tertabrak oleh kendaraan Suv Isuzu Mux,” kata Budi, Jumat (06/05/2022).
TP akhirnya mengalami luka-luka akibat kecelakaan tersebut. Peristiwa tersebut awalnya terjadi ketika Isuzu Mux A-1425-TN yang dikemudikan oleh AG berjalan dari arah Tangerang menuju ke arah Merak di lajur kiri atau lambat.
Berdasarkan pengakuan pengemudi kendaraan tersebut ia menabrak penyeberang jalan di lajur kiri.
Sementara, posisi akhir kendaraan normal berada di bahu jalan mengarah Merak dan korban TP juga berada di bahu jalan.
“Akibat dari peristiwa tersebut korban mengalami luka sobek di kepala dan lecet ditangan kanan, lalu korban dibawa ke RS. Sari Asih Serang,” jelas Budi.
Lebih lanjut, Dirlantas mengungkapkan, Penyidik Laka Ditlantas Polda Banten telah melakukan olah TKP awal dan menolong serta membawa korban ke rumah sakit dan kendaraan telah di amankan.
“Selanjutnya untuk mengetahui sebab-sebab terjadinya kecelakaan lalu tersebut penyidik akan melakukan proses penyelidikan dan penyidikan lebih lanjut yang kini ditangani penyidik Seksi Laka Ditlantas Polda Banten,” tambahnya.
Baca Juga: Ratusan Warga Baduy Sambangi Pendopo Bupati Lebak, Sampaikan Amanat Puun untuk Pemerintah
Berita Terkait
-
Bus TransJakarta Hantam Tiang PJU di Kolong Tol Tanjung Barat, Satu Penumpang Terluka!
-
5 SUV Murah dengan Harga Stabil Mulai 70 Jutaan Januari 2026, Performa Kencang
-
Rekomendasi Mobil Bekas untuk Pensiunan yang Tak Mau Repot Perawatan
-
Terpopuler: Manuver Kia setelah Seperempat Abad di Indonesia, Segini Bea Balik Nama Terbaru
-
RSUD Kota Serang Dikepung Banjir
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
-
4 HP Snapdragon RAM 8 GB Paling Murah untuk Gaming, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terancam Tembus Rp17.000
Terkini
-
BNN Obrak-Abrik Pabrik Tembakau Sintetis di Tangerang: Waspada, Bahan Baku Ternyata Dibeli Online!
-
LSPR Bawa Anyaman Bambu Buniayu Tangerang Go Internasional
-
Drama Penangkapan Pasutri 'Manusia Kapsul' Pembawa Sabu di Bandara Soetta
-
Tanggapi Penolakan Sampah Tangsel, Sekda Banten: Kota Serang Harus Diskusi dengan Warga
-
4 Spot Wisata Kuliner Hits di Tangsel yang Wajib Kamu Coba Akhir Pekan Ini