SuaraBanten.id - Sebuah truk angkutan barang berwarna dominan hijau terbakar di Jalan Tol Tangerang-Merak, Sabtu (3/4/2021).
Belum diketahui jelas penyebab truk terbakar itu apa, namun akibat truk terbakar tersebut akses tol menuju Cilegon macet parah.
Video insiden truk terbakar tersebut viral di media sosial, Sabtu (3/4/2021) sore.
Dalam video tersebut terlihat kendaraan yang menuju Kota Cilegon melalui tol mengular pajang hingga beberapa kilometer.
Baca Juga: Gubernur Papua Dideportasi Diantar Ojek, Tukang Ojek Gak Tahu Dia Gubernur
Pusat Pengendalian Operasi (Pusdalops) Penanggulangan Bencana BPBD Kabupaten Serang mengkonfirmasi kejadian tersebut dan saat ini peristiwa tersebut masih dalam penanganan Damkar Kabupaten Serang.
“Benar, saat ini masih dalam penanganan. Kejadiannya di KM 56 arah Merak,” ujarnya pada Bantennews.co.id-Jaringan SuaraBanten.id, Sabtu (3/4/2021).
Dari video yang diunggah melalui akun resmi BPBD Kabupaten Serang, pihak Damkar Kabupaten Serang berhasil memadamkan api yang melalap hampir seluruh badan truk tersebut.
Hingga berita ini diturunkan wartawan masih berupaya menghubungi Pusat Informasi Astra Infra Tol Tangerang-Merak.
Baca Juga: Surat Wasiat ZA, Yusuf Dumdum: Akibat Ceramah Tersangka Chat Mesum
Berita Terkait
-
Aturan Kendaraan Berat Masuk Wilayah Kota dan Jam Operasional
-
Bukan Rem Blong, Kecelakaan Truk Tabrak 8 Kendaraan Tewaskan 2 Orang di Slipi karena Sopir Ngantuk
-
Truk Gagal Rem Tabrak 7 Kendaraan di Slipi, 1 Tewas Tewas dan 3 Luka Berat
-
Bikin Game BUSSID Makin Seru, Download Mod Truck Muatan Berat di Sini!
-
Helldy Agustian Pilih Tak Ngantor Selama Masa Tenang Hingga Pencoblosan Karena Alasan Ini
Tag
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
5 Produk yang Dijual di Blibli
-
Angka Pengangguran Turun, Helldy Agustian Klaim Terendah Sejak Cilegon Berdiri
-
TPA Rawa Kucing Bakal Ubah Sampah Jadi Bahan Bakar Alternatif Seperti Batu Bara
-
Pj Wali Kota Tangerang Intruksikan PUPR Bangun Turap di Wilayah Rawan Banjir
-
Pj Wali Kota Tangerang Luncurkan SPBE Versi 2, Klaim Wujudkan Birokrasi Digital dan Efisien