SuaraBanten.id - Nuri, bocah 8 tahun Warga Kampung Bojong, Desa Cimoyan, Kecamatan Patia, Kabupaten Pandeglang, Banten hanyut dan hilang saat tengah mandi di Sungai Cimoyan bersama 3 orang temannya.
Peristiwa itu diketahui terjadi pada Sabtu (27/4/2019) kemarin sekitar pukul 15.30 WIB. Hingga saat ini petugas dari Tagana, BPBD, Basarnas, Koramil, Polsek, aparat desa serta dibantu warga masih melakukan pencarian korban.
Ketua Tagana Pandeglang, Ade Mulyana mengatakan, sebelum dinyatakan hilang saat itu korban bersama 3 temannya sedang asyik mandi di sungai Cimoyan, namun tiba- korban terbawa arus deras sungai Cimoyan dari hulu.
“Jadi namanya juga anak kecil lagi mandi sama tiga temannya, tapi pas waktu korban loncat ke air langsung hanyut, itu juga temannya sempat menolong, namun gak kepegang tangannya,” kata Ade saat dihubungi Bantennews.co.id (jaringan Suara.com), Minggu (28/4/2019).
Menurut Ade, pencarian korban masih difokuskan di titik awal korban terbawa hanyut, alhasil saat pencarian korban banyak warga yang mendatangi TKP untuk ikut mencari dan menyaksikan proses pencarian.
“Belum ketemu, ini juga aparat dibantu warga masih melakukan pencarian di sekitar lokasi karena diterawang sama orang pintar katanya korban masih berada di sekitar situ,” terangnya.
Berita Terkait
-
Kisah Haikal Hassan Tangisi Bocah Pemberi Celengan untuk Prabowo - Sandi
-
Pandeglang, Kawasan Paling Rawan saat Hari Pencoblosan di Banten
-
Polisi Ungkap Peran Dua Pelaku Pembunuh Mayat dalam Karung
-
Berenang di Sungai, Mahasiswa UNRI Tewas Tenggelam
-
Polisi Kerahkan Tim IT Lacak Pelaku Pembunuhan 2 Mayat dalam Karung
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Memori 256 GB Paling Murah, Kapasitas Lega, Anti Lag Harga Mulai Rp1 Jutaan
- Jalan Putri Hijau/Yos Sudarso Medan Ditutup 31 Januari hingga 6 Februari, Arus Lalin Dialihkan
- 5 Bedak Wardah High Coverage untuk Flek Hitam Membandel Usia 55 Tahun
- Reshuffle Kabinet: Sugiono Jadi Menko PMK Gantikan 'Orang Jokowi', Keponakan Prabowo Jadi Menlu?
- 3 Pilihan HP Infinix 5G dengan Performa Tinggi dan Layar AMOLED
Pilihan
-
Siapkan Uang Rp100 Miliar! Orang Terkaya RI Ini Serok 84 Juta Lembar Saham saat IHSG Anjlok
-
5 HP Memori 512 GB Paling Murah, Terbaik untuk Gamer dan Kreator Konten Budget Terbatas
-
7 HP RAM 8 GB Rp2 Jutaan Terbaik dengan Baterai Jumbo, Cocok buat Multitasking dan Gaming Harian
-
IHSG Anjlok, Purbaya: Jangan Takut, Saya Menteri Keuangan
-
10 Sneakers Putih Ikonik untuk Gaya Kasual yang Tak Pernah Ketinggalan Zaman, Wajib Punya
Terkini
-
Malam Jumat Ajak Keluarga Lakukan 3 Amalan Ringan Ini, Banjir Pahala dan Bikin Rumah Adem
-
Terbongkar di Sidang! Modus Pinjam Bendera dan Lahan Ilegal di Balik Korupsi Sampah Tangsel Rp21,6 M
-
4 Spot Wisata Hits di Kabupaten dan Kota Serang Banten yang Wajib Masuk 'Wishlist' Weekend Kamu
-
Waspada Virus Nipah! Bandara Soetta Perketat Pengawasan Penumpang Internasional Malam Ini
-
Biar Gak Telat Masuk Kantor, Ini Jadwal Keberangkatan Pertama dan Terakhir KRL Rangkasbitung