SuaraBanten.id - Kabupaten Pandeglang, menjadi daerah Paling Rawan dalam Pemilu 17 April 2019 besok, versi Bawaslu Banten. Selain itu disusul oleh Serang dan Cilegon.
Komisioner Bawaslu Banten Sam'ani menjelaskan dari 34 Provinsi, Banten menempati urutan ke lima dengan daerah paling rawan dalam penyelenggaraan Pemilu 2019, setelah Papua, Yogyakarta, Jabar dan Sumbar.
"Di Banten tingkat kerawanan (tertingi) di Pandeglang, Kabupaten Serang, Kota Cilegon, Kota tangerang, Kabupaten Tangerang, Kota Tangsel, Kota Serang, dan Lebak," kata Sam'ani, Selasa (16/04/2019).
Sebanyak 650 personil kepolisian dari Polres Serang Kota, menjaga TPS diseluruh Kota Serang dan sebagian Kabupaten Serang.
Baca Juga: Bosan Janji Politik, Warga Kampung Akuarium Tak Trauma Ikut Pemilu
"560 personil dari Polres Serang Kota dan 90 personil dari Polda Banten. Semuanya akan menyebar di seluruh TPS untuk melaksanakan pengamanan," kata AKBP Firman Affandi, Kapolres Serang Kota, Selasa (16/04/2019).
Firman meminta Personilnya menjaga netralitas dan tidak ikut campur, dalam proses penhitungan suara disetiap TPS. Personil kepolisian hanya ditugaskan menjaga keamanan selama pemungutan suara berlangsung.
"Perlu diingat, dalam hal ini Polisi tidak mempunyai hak dalam menghitung hasil surat suara, dan apabila ada permasalahan jangan ikut campur, sebelum KPPS meminta tolong kepada anggota Polisi," tegasnya.
Kontributor : Yandhi Deslatama
Baca Juga: Penuh Rintangan, Cerita Pengiriman Logistik Pemilu di Karimunjawa
Berita Terkait
-
Rektor USU Dilaporkan Tim Edy-Hasan ke Bawaslu, Diduga Atur Kemenangan Bobby-Surya di Pilgub Sumut 2024
-
Masa Tenang Pilkada DKI: Bawaslu Incar Pelaku Politik Uang Hingga Gang-gang Sempit!
-
Prabowo Endorse Ahmad Luthfi Bukan Pelanggaran, Reaksi Pandji Pragiwaksono Tak Terduga
-
Gara-gara Ikut Kampanye, ASN Pemkab Bogor Dilaporkan Bawaslu ke BKN RI
-
Dana Kampanye Pilkada DKI dari Judi Online? Bawaslu Didesak Usut Tuntas
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Angka Pengangguran Turun, Helldy Agustian Klaim Terendah Sejak Cilegon Berdiri
-
TPA Rawa Kucing Bakal Ubah Sampah Jadi Bahan Bakar Alternatif Seperti Batu Bara
-
Pj Wali Kota Tangerang Intruksikan PUPR Bangun Turap di Wilayah Rawan Banjir
-
Pj Wali Kota Tangerang Luncurkan SPBE Versi 2, Klaim Wujudkan Birokrasi Digital dan Efisien
-
Dirut BRI Sunarso Raih Penghargaan TOP CEO Indonesia Awards 2024