Akui Masih Belajar, 5 Potret Catherine Wilson Berhijab Sepulang Umrah

Catherine Wilson sebelumnya jadi perbincangan publik lantaran kasus narkoba yang menjeratnya pada Juli 2020 lalu. Aktris berusia 41 itu sempat mendekam di balik jeruji besi.

Hairul Alwan
Minggu, 01 Mei 2022 | 11:05 WIB
Akui Masih Belajar, 5 Potret Catherine Wilson Berhijab Sepulang Umrah
Potret Catherine Wilson Berhijab Sepulang Umrah (instagram/@cathrinewilson)

SuaraBanten.id - Belakangan ini, penampilan Catherine Wilson menarik perhatian karena keputusannya untuk tidak menanggalkan hijabnya sepulang umrah.

Catherine Wilson sebelumnya jadi perbincangan publik lantaran kasus narkoba yang menjeratnya pada Juli 2020 lalu. Aktris berusia 41 itu sempat mendekam di balik jeruji besi.

Selama tujuh bulan dipenjara, Catherine Wilson akhirnya bebas. Bintang film "Aku Tahu Kapan Kamu Mati" tersebut menghirup udara segar pada Februari 2021.

Catherine Wilson tampaknya menjalani hidupnya dengan baik. Baru-baru ini dia bahkan menunaikan ibadah umrah ke Tanah Suci bersama teman-teman dekatnya.

Baca Juga:5 Potret Catherine Wilson Berhijab Sepulang Umrah, Didoakan Tetap Istiqomah

Umrah di bulan Ramadhan, Catherine Wilson kerap mengucapkan syukur, dan berharap akan kembali lagi ke Tanah Suci. Selama umrah, artis sekaligus model kelahiran 1981 itu tampak cantik dengan hijab.

Siapa sangka Catherine Wilson berhijab tak hanya saat umrah saja. Sepulang umrah, bintang sinetron "Kau yang Berasal dari Bintang" itu mempertahankan tampilan berhijabnya.

Meski belum tahu ke depannya bagaimana, penampilan Catherine Wilson memakai hijab dibanjiri pujian oleh netizen. Banyak yang mendoakannya agar tetap istiqomah.

Lantas seperti apa potret Catherine Wilson berhijab sepulang umrah? Intip deretan potretnya di bawah ini.

1. Umrah

Baca Juga:Foto Bareng Najwa Shihab, Aura Nagita Slavina Pakai Hijab Jadi Perbincangan

Potret Catherine Wilson Berhijab Sepulang Umrah (instagram/@cathrinewilson)
Potret Catherine Wilson Berhijab Sepulang Umrah (instagram/@cathrinewilson)

Catherine Wilson baru saja menjalankan ibadah umrah di bulan Ramadhan. Beginilah penampilannya dalam balutan hijab selama berada di Tanah Suci.

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini