Pada sebagian orang, asupan kafein dalam jumlah besar bisa meningkatkan tekanan darah.
"Kalau Anda minum terlalu banyak, terutama dari minuman berenergi, maka dapat meningkatkan detak jantung dan tekanan darah naik."
"Seorang anak yang minum terlalu banyak kafein secara terus-menerus dalam dosis tinggi bisa mengembangkan toleransi terhadap kandungan ini."
"Jika mereka mencoba berhenti akan mengalami gejala penarikan, termasuk sakit kepala berulang," imbuh Bristol.
Baca Juga:Nggak Kebagian Shaf, Aksi Remaja Salat di Tangga Masjid Tuai Perdebatan
Oleh karenanya, penting bagi orang tua untuk mengetahui seberapa banyak asupan kafein yang diminum anak remajanya.
"Terlalu banyak bukanlah hal baik. Kuncinya adalah moderasi," tutur Bristol. Ia juga mengingatkan agar tak mencampur kafein dengan obat-obatan atau alkohol.
- 1
- 2