SuaraBanten.id - Pasa Sabtu, 8 Februari 2025, Wakil Wali Kota Cilegon terpilih Fajar Hadi Prabowo tampak melakukan aktifitas bersama anak-anak di Kota Cilegon. Kali itu kehadirannya dalam agenda yang memperingati Hari Membaca Nyaring Sedunia.
Dalam agenda itu, Fajar Hadi Prabowo tampak luwes berbincang bersama anak-anak di Citimall Cilegon. Politisi Partai Persatuan Pembangunan (PPP) ini dalam beberapa momen tampak memposisikan tangannya untuk 'tos' dengan beberapa anak.
Wakil Wali Kota Cilegon, Fajar Hadi Prabowo mengatakan, kegiatan yang digelar Dinas Perpustakaan dan Kearsipan (DPK) Kota Cilegon berkolaborasi dengan Cilegon Membaca Nyaring ini merupakan hal yang sangat baik dan penting didukung.
"Karena literasi bagi saya adalah hal yang penting, terutama bagi anak-anak usia dini. Jadi agenda ini harus diperbanyak dan didukung," kata Fajar melalui rilis, Minggu (9/2/2025).
Baca Juga: Usulkan Perda Penataan Kabel Listrik dan Telkom, Rahmatulloh Singgung Visi Robinsar-Fajar
Dalam kesempatan itu, Fajar pun menyinggung pada masa kepemimpinannya bersama Robinsar ke depan akan menghadirkan berbagai kolaborasi untuk meningkatkan literasi membaca.
Hal tersebut diharapkan bisa menjadikan masyarakat Kota Cilegon dapat menjadikan runitas membaca sebagai suatu kegiatan yang menyenangkan.
"Pasti di pemerintahan kita ke depannya akan ada kolaborasi. Apalagi sekarang sudah ada komunitasnya, salah satunya Cilegon Membaca Nyaring," ungkapnya.
Lebih lanjut, Fajar berpesan kepada para orang tua agar dapat mengajarkan anak-anaknya untuk terbiasa membaca buku atau literasi.
"Saya berpesan kepada orang tua tidak henti dan mau mengajarkan yang baik untuk literasi. Seperti minimal 15 menit per hari. Dengan harapan nantinya literasi Indonesia lebih naik lagi dan semakin banyak yang minat baca, karena ini adalah salah satu kunci kesuksesan," tutupnya.
Baca Juga: Warga Keluhkan Kerusakan JLS Cilegon: Benernya Pas Mau Lebaran, Abis Itu Ancur Lagi
Berita Terkait
-
Anak Muda Belum Tahu Pentingnya Punya Asuransi
-
5 Tips Membaca Buku ala Raim Laode agar Lebih Mudah Paham
-
Dari Perpustakaan Keliling ke Gerakan Literasi: Perjalanan Busa Pustaka Nyalakan Harapan Lewat Buku
-
9 Kontroversi Rumah Literasi yang Penuh Kejanggalan: Dikecam Tak Transparan
-
Ki Hajar Dewantara dan Tantangan Literasi Gen Z: Sebuah Refleksi Kritis
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Sama-sama Bermesin 250 cc, XMAX Kalah Murah: Intip Pesona Motor Sporty Yamaha Terbaru
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
Pilihan
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
-
8 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
Terkini
-
Ratu Zakiyah-Najib Menang 76 Persen Hasil Real Count Tim Pemenangan
-
Bawaslu RI Dalami Keterkaitan 12 Orang Pelaku Politik Uang dengan Tim Kampanye di Serang
-
BRImo Tambahkan Fitur Dua Bahasa, Makin Mudah Digunakan
-
Partisipasi Pemilih PSU Pilkada Kabupaten Serang Diprediksi Menurun
-
Dua Orang Tim Andika-Nanang Pelaku Politik Uang Ditangkap di Cikeusal