SuaraBanten.id - Menjelang Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) tak jarang orang tua maupun siswa mencari informasi soal SMA terbaik di Serang Banten yang masuk Top 1000 Sekolah Tahun 2022.
Karenanya, SuaraBanten.id dalam tulisan ini menyuguhkan artikel terkait SMA terbaik di Serang Banten yang bisa dijadikan pilihan orang tua ataupun siswa melanjutkan jenjang pendidikan dari SMP ke SMA.
Untuk di Kota Serang dan Kabupaten Serang terdapat 3 SMA terbaik yang masuk Top 1000 Sekolah Tahun 2022 berdasarkan Nilai UTBK.
Dari ketiga SMA terbaik di Serang Banten itu, urutan pertama diduduki oleh sekolah swasta yakni, SMA Islam Nurul Fikri.
Baca Juga: Klarifikasi Harta Kekayaan Bupati Pandeglang Irna Narulita Rp62 Miliar: Tak Ada Penambahan Aset
Sementara posisi kedua dan ketiga SMA terbaik di Serang Banten yang masuk Top 1000 Sekolah Tahun 2022 diduduki MAN 2 Kota Serang dan SMAN 1 Kota Serang.
Langsung saja yuk kita sima 3 SMA terbaik di Serang Banten yang masuk Top 1000 Sekolah Tahun 2022 dan bisa menjadi pilihan orang tua maupun siswa.
1. SMA Islam Nurul Fikri
SMA Islam Nurul Fikri menduduki urutan pertama SMA terbaik di Serang Banten yang masuk Top 1000 Sekolah Tahun 2022. SMA Islam Nurul Fikri berlokasi di Desa Bantarwaru, Kecamatan Cinangka, Kebupaten Serang Banten.
Kerap disebut Nurul Fikri Boarding School (NFBS) Serang, SMA Islam Nurul Fikri juga dikenal sebagai Pesantren Ibnu Salam adalah sekolah berasrama untuk jenjang SMP dan SMA.
Baca Juga: Helldy Agustian Pamer Rekor MURI Sajian Rabeg Terbanyak, Netizen: Gak Bangga, Banyak Pengangguran
Berada di bawah naungan Yayasan Pesantren Ibnu Salam Nurul Fikri, kini SMA Islam Nurul Fikri menempati ranking 3 Provinsi Banten dan ranking 69 nasional.
Bagi orang tua maupun siswa yang hendak mengetahui lebih dalam soal sekolah tersebut bisa mengunjungi website resmi SMA Islam Nurul Fikri.
2. MAN 2 Kota Serang
MAN 2 Kota Serang berada di peringkat kedua SMA terbaik di Serang Banten yang masuk Top 1000 Sekolah Tahun 2022.
Alamat MAN 2 Kota Serang berada di Jalan K.H. Abdul Hadi Cijawa No.3, Cipare, Kecamatan Serang, Kota Serang, Banten.
Kini MAN 2 Kota Serang menduduki ranking 12 Provinsi Banten. Sementara, pada peringkat nasional MAN 2 Kota Serang menempati ranking 319.
Bagi orang tua maupun siswa yang hendak mengetahui lebih dalam langsung saja mengunjungi website resmi MAN 2 Kota Serang.
3. SMAN Kota Serang
SMAN Kota Serang menempati ranking 3 SMA terbaik di Serang Banten yang masuk Top 1000 Sekolah Tahun 2022.
Alamat SMAN 1 Kota Serang berada di Jalan Jendral Ahmad Yani No.39, RT.2/RW.5, Cimuncang, Kecamatan Serang, Kota Serang, Banten.
Kini SMAN 1 Kota Serang menempati ranking 23 Provinsi Banten. Sementara pada tingkat Nasional SMAN 1 Kota Serang menempati ranking 563.
Untuk mengetahui lebih dalam soal sekolah tersebut, orang tua dan siswa bisa mengunjungi website resmi SMAN 1 Kota Serang.
Itulah ulasan mengenai SMA terbaik di Serang Banten yang masuk Top 1000 Sekolah Tahun 2022. Semoga bermanfaat bagi orang tua ataupun siswa yang hendak melanjutkan pendidikan ke jenjang SMA/MA sederajat.
Berita Terkait
-
Danpuspom TNI Pastikan Bakal Ada Tersangka Kasus Penyerangan di Deli Serdang
-
Mengecam! Jazuli PKS Siap Cecar Panglima TNI soal Aksi Brutal Prajurit Serbu Kampung Warga di Deli Serdang
-
Kisah Pilu Keluarga Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Tol Cipularang, Tinggal di Rumah Tak Layak, Anak Putus Sekolah
-
Firasat Istri Sopir Truk Sebelum Kecelakaan Tol Cipularang: Jantung Deg-degan, Anak Nangis Terus
-
Keluarga Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Tol Cipularang Mohon Keringanan Hukuman: Anak-Anaknya Masih Kecil
Tag
Terpopuler
- Vanessa Nabila Bantah Jadi Simpanan Cagub Ahmad Luthfi, tapi Dipinjami Mobil Mewah, Warganet: Sebodoh Itu Kah Rakyat?
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Kini Rekening Ivan Sugianto Diblokir PPATK, Sahroni: Selain Kelakuan Buruk, Dia juga Cari Uang Diduga Ilegal
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Adu Pendidikan Zeda Salim dan Irish Bella, Siap Gantikan Irish Jadi Istri Ammar Zoni?
Pilihan
-
Kekerasan di Pos Hauling Paser, JATAM Desak Pencabutan Izin PT MCM
-
Jelajah Gizi 2024: Telusur Pangan Lokal Hingga Ikan Lemuru Banyuwangi Setara Salmon Cegah Anemia dan Stunting
-
Pembunuhan Tokoh Adat di Paser: LBH Samarinda Sebut Pelanggaran HAM Serius
-
Kenapa Erick Thohir Tunjuk Bos Lion Air jadi Dirut Garuda Indonesia?
-
Sah! BYD Kini Jadi Mobil Listrik Paling Laku di Indonesia, Kalahkan Wuling
Terkini
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab
-
Pelaku Penganiayaan Sekuriti di Serang Ditangkap, Salah Satunya Anak Anggota DPRD Banten
-
Truk Tanah di Teluknaga Tangerang Lindas Bocah 9 Tahun Hingga Kakinya Remuk
-
Ustaz di Serang Dipolisikan Gegara Remas Payudara Seorang Remaja Putri
-
Dewan Pers Dukung Penuh BRI Fellowship Journalism 2025