SuaraBanten.id - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf) Sandiaga Uno melakukan kunjungan ke Kabupaten Lebak, Provinsi Banten, Sabtu (15/10/2022).
Kedatangan Sandiaga Uno itu bertujuan untuk membangkitkan ekonomi nasional. Dia juga turut memborong produk aneka kerajinan masyarakat Badui.
"Produk kerajinan Badui cukup bagus dan memiliki nilai jual," kata Sandiaga Uno, mengutip dari Antara.
Produk aneka kerajinan masyarakat Badui mulai solendang, kain tenun, souvenir, minum jahe, tas koja, batik dan baju kampret.
Kehadiran pelaku UMKM itu dipastikan dapat mendongkrak pertumbuhan ekonomi masyarakat Badui juga lapangan pekerjaan.
"Kami membeli produk aneka kerajinan masyarakat Badui untuk oleh-oleh dan kenang-kenangan," katanya menjelaskan.
Menurut dia, dirinya mengunjungi wisata Budaya Badui sangat berkesan dan menginap di pemukiman masyarakat Badui.
Selain mengunjungi Gajeboh pada malam hari dan diberi minuman jahe dan kelapa muda.
Selanjutnya, pagi hari melaksanakan tanam padi huma atau ngaseuk bersama petani Badui.
Selain itu juga keliling di kawasan masyarakat Badui sambil mendengarkan aspirasi dan potensi wisata Badui.
Sandiaga juga memberi uang kepada pemain kesenian masyarakat budaya masyarakat Badui.
Destinasi wisata Badui dinilai luar biasa, karena merupakan kearifan lokal yang harus dipertahankan dan dijaga oleh anak cucu sebagai pewaris.
Sementara itu, Bupati Lebak Iti Octavia Jayabaya mengatakan pemerintah daerah memiliki misi dan visi membangun destinasi sektor pariwisata untuk meningkatkan taraf hidup masyarakat, karena sektor pariwisata dapat menyumbangkan pertumbuhan ekonomi cukup besar dalam mengatasi kemiskinan dan pengangguran.
"Kami berharap kehadiran Menparekraf Sandiaga Uno ke Lebak dapat membawa berkah untuk banyak wisatawan baik domestik dan mancanegara datang ke sini, " kata Bupati.
Berita Terkait
-
655 Rumah Terdampak Banjir dan 124 Lainnya Rusak Akibat Longsor di Kabupaten Lebak
-
Gerindra Jangan Usung Sandiaga Uno Kalau Tak Mau Mengulang Masa Lalu
-
Pemprov Banten Bantu Penanganan Dampak Banjir di Lebak
-
Kompak Bangkitkan Ekonomi, Muda-mudi Makassar Hadiri Pelatihan Content Creator Bersama Sandiaga Uno
-
Jembatan Cimanyak, Akses Vital Empat Desa di Lebak Banten, Ambruk Diterjang Banjir
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Pekerjakan 583 TKA Ilegal, Kemnaker Denda Perusahaan Banten Rp588 Juta
-
Cerita Julian: 1 Tahun Lagi Bebas, Sudah Siap Buka Lapangan Kerja Lewat Keahlian Baru dari Penjara
-
Fakta Mengejutkan! Lebih dari 400 Kasus HIV/AIDS Serang, Mayoritas Disumbang Kaum Gay?
-
MoU 5 Asosiasi Syariah, Didorong Jadi Pusat Kolaborasi Nasional
-
BRI Tegaskan Kapasitas Pembiayaan Besar dengan Fasilitasi Rp5,2 Triliun bagi SSMS dan Industri Sawit