SuaraBanten.id - Tasyi Athasyia sukses menarik perhatian banyak orang dengan curhat di kanal YouTube pribadinya. Tasyi membongkar perlakuan keluarganya yang membuat netizen miris.
Tasyi Athasyia dan keluarga memang dikabarkan tak akur. Mama Ala sang bunda disebut-sebut lebih berpihak pada Tasya Farasya, saudara kembar Tasyi.
Tasyi Athasyia bersama sang suami buka-bukaan melalui video terbarunya di YouTube. Video ini dibuat setelah Tasyi gagal memberikan kejutan ulang tahun untuk Mama Ala.
Lantas apa saja yang dibongkar Tasyi Athasyia? Yuk simak!
1. Diabaikan Keluarga
Tasyi Athasyia merasa diabaikan dan dijauhi keluarganya setelah konflik mereka mencuat ke publik. Sebagai bukti, Tasyi membeberkan tangkapan layar chat di grup WhatsApp keluarganya.
Terlihat bahwa Tasyi menjadi orang terakhir yang mengirim pesan di grup tersebut. Sama sekali tidak ada tanggapan dari anggota keluarganya. Tasyi terakhir mengirim pesan pada 28 Agustus 2022.
2. Belum Bertemu Keluarga
Tasyi Athasyia mengungkapkan bahwa keluarganya sudah minta maaf karena tak membelanya saat difitnah. Namun dia belum bertemu mereka untuk menyelesaikan masalah.
Baca Juga: Lewat Akun Haters, Tasya Farasya Ungkap Ujaran Kebencian untuk Tasyi Athasyia
Keluarga berjanji akan bertemu Tasyi, tetapi tak kunjung terjadi hingga video dibuat. Inilah yang membuat Tasyi berprasangka buruk bahwa permintaan maaf keluarganya hanya pura-pura.
3. Keluarga Kumpul Tanpa Tasyi Athasyia
Tasyi Athasyia mengaku tak dihubungi oleh keluarganya selama hampir satu bulan sejak chat terakhirnya di grup. Padahal anggota keluarganya yang lain tampak rajin hangout bareng.
Tasyi merasa dikucilkan oleh keluarganya sendiri. Oleh karena itu, dia hampir 100 persen yakin bahwa permintaan maaf yang disampaikan keluarganya tidak tulus karena tidak dibarengi dengan tindakan.
4. Dijelek-jelekkan Tasya Farasya
Menurut curhatan Tasyi Athasyia, dia mendapat perlakuan tidak menyenangkan dari saudara kembarnya sendiri. Tasya Farasya dan tim disebut-sebut suka menjelekkan Tasyi di depan brand dan rekan influencer lain.
Berdasarkan penuturan Tasyi, manajer Tasya lah yang merusak imejnya dengan menyebar omongan negatif. Tasyi merasa disudutkan oleh banyak orang karena perbuatan kembarannya sendiri.
Suami Tasyi Athasyia, Syech Zaki juga berbicara panjang lebar mendukung sang istri. Namun itulah deretan curhat terbaru Tasyi Athasyia yang bisa kami rangkum. Semoga permasalahan Tasyi dengan keluarga segera berakhir, ya.
Berita Terkait
-
Tasyi Athasyia Bikin Resep Donat Pisang, Ci Mehong Merasa Disindir: Buat yang Mau-Mau Aja!
-
Tampang Sultan Harga Teman! 5 Mobil Keluarga Mulai 40 Jutaan yang Bikin Tetangga Ngira Naik Kelas
-
5 Mobil Bekas Murah Terbaik Pilihan untuk Keluarga, Kabin Lega dengan Fitur Canggih
-
5 Rekomendasi Mobil Bekas Irit BBM Rp50 Jutaan, Pilihan Cerdas Keluarga Muda
-
Bukan Sekadar Avanza! Ini 5 MPV Bekas Terbaik di Bawah 100 Juta, Lengkap Perkiraan Pajaknya
Terpopuler
- Siapa Pencipta Sound Horeg? Ini Sosok Edi Sound yang Dijuluki Thomas Alva Edisound dari Jawa Timur
- Jelang Ronde Keempat, Kluivert Justru Dikabarkan Gabung Olympique Lyon
- Bupati Sleman Akui Pahit, Sakit, Malu Usai Diskominfo Digeledah Kejati DIY Terkait Korupsi Internet
- Akal Bulus Dibongkar KPK, Ridwan Kamil Catut Nama Pegawai Demi Samarkan Kepemilikan Kendaraan
- Pemain Keturunan Purwokerto Tiba di Indonesia, Diproses Naturalisasi?
Pilihan
-
7 Sepatu Lari Murah 200 Ribuan untuk Pelajar: Olahraga Oke, buat Nongkrong Juga Kece
-
Masih Layak Beli Honda Jazz GK5 Bekas di 2025? Ini Review Lengkapnya
-
Daftar 5 Mobil Bekas yang Harganya Nggak Anjlok, Tetap Cuan Jika Dijual Lagi
-
Layak Jadi Striker Utama Persija Jakarta, Begini Respon Eksel Runtukahu
-
8 Rekomendasi HP Murah Anti Air dan Debu, Pilihan Terbaik Juli 2025
Terkini
-
Tangsel Bakal Buang Sampah ke TPA Bangkonol Pandeglang
-
Puluhan Guru di Pandeglang Pilih Gugat Cerai Usai Jadi ASN
-
Bus Karyawan PT Nippon Shokubai Tabrak Motor di Cilegon, 3 Orang Jadi Korban
-
Kasus Pelecehan di Mapolresta Serang Kota Mandek 5 Bulan, Kasrim Klaim 'Setiap Laporan Ditangani'
-
Kesal Bocah Masuk Mobil, Pemuda di Tangerang Tega Sundut Rokok ke Anak 9 Tahun