SuaraBanten.id - Rumah tangga pasangan Anang Hermansyah dan Ashanty memang jarang tersorot gosip miring, keduanya sering tampil kompak di hadapan publik.
Namun tidak disangka, imej keluarga harmonis itu harus kandas, sebab, dalam rumah tangga keluarga dari Aurel Hermansyah sering terlibat keributan.
Hal tersebut diungkap orang rumah yang sering menyaksikan perselisihan tersebut, tak lain adalah anak Anang-Ashanty, Arsy.
Saat menjadi bintang tamu di program Brownis TRANS TV, Arsy membeberkan soal keadaan orangtuanya.
Baca Juga: Cekcok dengan Anggota DPRD Pekanbaru, Pengacara Ungkap Kronologi Keributan
Mulanya, Ashanty mengaku jika sering berdebat dengan Anang karena hal-hal kecil.
"Kadang-kadang tuh hal kecil aja didebatin. Dia tuh apa-apa didebatin juga," ujar Ashanty, dikutip Kamis (15/09/2022).
Anak ketiga Anang itu pun langsung nimbrung membicarakan pertengkaran orangtuanya di rumah.
"Gini masalah misalnya apa gitu ya, Lumierenya gak laku gitu, 'Aduh, Yang, kenapa sih kamu gitu ya ini produk yang lain dong, yang lain'," beber Arsy.
"Ini kan kamar, kadang Arsy disuruh keluar dulu, tapi Arsy dengerin dong, Arsy giniin mulu (menempelkan telinga ke pintu)," sambungnya.
Baca Juga: 9 Koleksi Tas Mewah Geng Cendol, Ada yang Harganya Rp1 Miliar
Saat tahu sang anak diam-diam mendengarkan percekcokannya dengan Anang, Ashanty pun lantas syok.
Berita Terkait
-
Berapa Jarak Ideal untuk Melahirkan? Celetukan Aurel Mau Punya Bayi Lagi Jadi Perbincangan
-
Pendidikan Anang Hermansyah Vs Kris Dayanti: Sama-sama Kuliah S1 di Usia yang Tak Muda Lagi
-
Sama-sama Dihadiahi Hermes, Harga Tas Aaliyah Massaid dan Aurel Hermansyah Beda Jauh
-
Beda Sikap Aurel Hermansyah dan Nikita Mirzani Soal Rencana Hamil Lagi, Ada yang Trauma
-
Sama-sama Kuliah, Pendidikan Kris Dayanti dan Ashanty bak Bumi Langit?
Terpopuler
- Ditahan Atas Dugaan Pemerasan, Beredar Rekaman Suara Reza Gladys Sebut Mail Syahputra Tolak Transferan
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Jebloskan Nikita Mirzani ke Penjara Reza Gladys Sempat Disebut Cocok Gabung Gen Halilintar
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
Pilihan
-
Biasa Blak-blakan, Ahok Takut Bicara soal BBM Oplosan Pertamina: Ada yang Saya Enggak Bisa Ngomong
-
Catat Lur! Kedubes Kerajaan Arab Saudi dan Pemkot Solo Akan Gelar Buka Bersama Sepanjang 2,7 Kilometer
-
BYD M6 dan Denza D9 Jadi Mobil Listrik Terlaris di Indonesia pada Februari
-
Tiga Seksi Tol Akses IKN Ditargetkan Rampung 2027, Ini Rinciannya
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Mulai Rp 2 Jutaan Terbaru Maret 2025
Terkini
-
PSU Sedot Dana Penanganan Bencana, Bupati Serang Berharap Bantuan BNPB
-
Pemasok Sianida untuk Tambang Emas Ilegal di Lebak Ditangkap Polisi
-
Satgas Pangan Serang Temukan MinyaKita Tak Sesuai Takaran
-
Diduga Tak Netral, Ratu Tatu Chasanah Dilaporkan ke Bawaslu Banten
-
Wagub Dimyati Rehab Rumah Mak Arpah, Nenek Usia 100 Tahun di Tangerang