SuaraBanten.id - Penemuan mayat wanita tanpa busana di di aliran irigasi di Kampung Sinaba, Kelurahan Kilasah, Kecamatan Kasemen, Kota Serang, Banten Jumat (12/8/2022) membuat masyarakat sekitar geger. Saat ini pihak kepolisian masih mendalami penyebab kematian korban.
Kapolsek Kasemen AKP Ugum Taryana mengatakan, mayat wanita yang ditemukan tanpa identitas ini awalnya ditemukan oleh warga setempat bernama Hamsanah (50) yang kebetulan melintas di bantaran sungai.
"Saksi melihat ada yang aneh hanyut di aliran irigasi. Karena penasaran, Hamsanah kemudian mendekati dan memastikan yang hanyut itu apa," kata Ugum saat dikonfirmasi.
Usai meneria laporan warga sekitar, Ugum dan sejumlah jajarannya langsung mendatangi lokasi. Kini jasad wanita tanpa busana itu telah dievakuasi ke Rumah Sakit Bhayangkara untuk proses tindak lanjut.
Baca Juga: Perempuan Ditemukan Meninggal Dalam Sumur Warga Sampang, Diduga Depresi
"Untuk identitas mayat tidak ditemukan karena dalam keadaan bugil," kata Kapolsek.
Lebih lanjut, Ugum menyebut usia mayat yang ditemukan di sungai itu diperkirakan berusia sekitar 30 tahun dan memiliki ciri-ciri rambut panjang. Pihak kepolisian belum mengetahui penyebab kematian dan masih menunggu hasil autopsi dari pihak rumah sakit.
"Untuk kondisi ataupun penyebab kematian belum diketahui karena langsung dibawa ke rumah sakit," pungkasnya.
Kontributor : Anwar Kusno
Baca Juga: Penemuan Mayat Pria di Akses Tol Serang Timur, Tangan Luka dan Memegang Kabel
Berita Terkait
-
Danpuspom TNI Pastikan Bakal Ada Tersangka Kasus Penyerangan di Deli Serdang
-
Choi Hyun Wook Tak Sengaja Bagikan Foto Tanpa Busana, Agensi: No Comment
-
6 Potret Gaya Busana Lydia Onic, dari Kasual hingga Anggun
-
Mengecam! Jazuli PKS Siap Cecar Panglima TNI soal Aksi Brutal Prajurit Serbu Kampung Warga di Deli Serdang
-
Kisah Pilu Keluarga Sopir Truk Penyebab Kecelakaan Tol Cipularang, Tinggal di Rumah Tak Layak, Anak Putus Sekolah
Terpopuler
- Harta Kekayaan Roy Suryo yang Dituduh sebagai Pemilik Akun Fufufafa
- TikToker Intan Srinita Minta Maaf Usai Sebut Roy Suryo Pemilik Fufufafa, Netizen: Tetap Proses Hukum!
- Beda Respons Ariel NOAH dan Raffi Ahmad Kunjungi Patung Yesus Sibea-bea
- Reaksi Tajam Lex Wu usai Ivan Sugianto Nangis Minta Maaf Gegara Paksa Siswa SMA Menggonggong
- Innalillahi, Elkan Baggott Bawa Kabar Buruk Lagi H-1 Timnas Indonesia vs Jepang
Pilihan
-
Penyerangan Brutal di Muara Komam: Dua Korban Dibacok, Satu Tewas di Tempat
-
Kata Irfan Setiaputra Usai Dicopot Erick Thohir dari Dirut Garuda Indonesia
-
5 Rekomendasi HP Rp 6 Jutaan Spek Gahar, Terbaik November 2024
-
Lion Air Bikin Aturan Baru Mulai 1 Desember: Bawa Kardus Besar, Siap-Siap Rogoh Kocek Lebih Dalam!
-
Emiten Leasing Boy Thohir PHK Ribuan Pekerja dan Tutup Kantor
Terkini
-
Persatuan Guru Nahdlatul Ulama Tangerang Tanggapi Kericuhan Konfercab
-
Pelaku Penganiayaan Sekuriti di Serang Ditangkap, Salah Satunya Anak Anggota DPRD Banten
-
Truk Tanah di Teluknaga Tangerang Lindas Bocah 9 Tahun Hingga Kakinya Remuk
-
Ustaz di Serang Dipolisikan Gegara Remas Payudara Seorang Remaja Putri
-
Dewan Pers Dukung Penuh BRI Fellowship Journalism 2025