SuaraBanten.id - Kabar Bupati Lebak Iti Octavia Jayabaya didorong maju dalam Pemilihan Gubernur atau Pilgub Banten 2024 mendatang mendapat respon Ketua DPD Demokrat Provinsi Banten.
Iti Octavia Jayabaya mengatakan, dirinya akan fokus terlebih dulu untuk menyelesaikan tugasnya sebagai Bupati Lebak.
“Untuk saat ini saya akan menyelesaikan tugas di Lebak dulu. Masih banyak tugas di Lebak ini yang masih belum saya selesaikan, antara lainnya jalan di Kabupaten Lebak yang masih belum diselesaikan,” kata Iti usai acara di Imah Batik Sahate, Rangkasbitung, Jumat (22/7/2022) kemarin.
Kata Iti, kini kader Partai Demokrat Banten sedang fokus dalam sosialisasi dan branding partai untuk mendapatkan simpati masyarakat.
“Agar masyarakat luas lebih mengenal Partai Demokrat. Karena Partai Demokrat hadir di tengah-tengah masyarakat,” ujarnya.
Menanggapi terkait peluang dirinya dalam Pilgub Banten 2024 mendatang, Iti memastikan selalu siap jika dirinya ditugaskan oleh partai.
“Sebagai kader partai, kalau ditugaskan saya harus siap. Jadi kami ingin mengembalikan kejayaan Demokrat tahun 2009,” ujarnya.
Berita Terkait
-
BPBD Lebak Naikkan Status Siaga Banjir, Warga di Bantaran Sungai Ciujung Diminta Waspada
-
DPRD Lebak Dorong Penindakan Tambang Ilegal demi Cegah Bencana Ekologi
-
Gubernur Banten: Tingkat Pengangguran Masih Tinggi, Penataan Ulang Pendidikan Vokasi Jadi Prioritas
-
UMK Tangerang Tertinggi, Ini Daftar Upah Kota dan Kabupaten di Banten 2026
-
Arus Mudik Nataru, Truk Logistik Dialihkan ke Pelabuhan Ciwandan
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
-
Unilever Jual Sariwangi ke Grup Djarum Senilai Rp1,5 Triliun
Terkini
-
Kawasan Baduy Dalam Ditutup untuk Wisatawan Selama 3 Bulan Mulai 20 Januari 2026
-
Hanya 4 Menit Sampai Rumah, Politisi PKS Cilegon Tak Sangka Panggilan Video Jadi Kabar Duka Anaknya
-
TPAS Cilowong Tutup buat Tangsel, Tapi Aman buat Pemkab Serang; Ada Apa dengan Sampah Tetangga?
-
Bakar Sampah Sembarangan di Tangsel Bisa Masuk Penjara? Ini Penjelasannya
-
GMNI Tangerang Tolak Keras Wacana Pilkada Dipilih DPRD: Rakyat Bukan Penonton