SuaraBanten.id - Bergabungnya calon pemain naturalisasi Timnas Indonesia, Jordi Amat ke Johor Darul Takzim (JDT) belakangan menyita perhatian publik.
Usai resmi bergabung dengan salah satu klub Liga Super Malaysia itu, Jordi Amat memberi klarifikasi ke publik. Ada beberapa hal yang diungkapkan, salah satunya bukan karena uang.
Diketahui, kepastian Jordi Amat gabung JDT sudah diumumkan oleh klub berjuluk Harimau Selatan melalui Instagram resmi klub, @officialjohor, pada Rabu (29/6/2022).
Pengumuman itu membuat publik Indonesia kepanasan lantaran dituding 'ada udang di balik batu'. Jordi Amat dianggap memanfaatkan naturalisasi Indonesia untuk bergabung JDT sebagai pemain ASEAN.
Ketua Komisi X DPR RI, Syaiful Huda bahkan, menyerukan untuk menghentikan proses naturalisasi Jordi Amat.
Terkait hal tersebut, eks pemain Timnas Spanyol U-21 tersebut kemudian membuat klarifikasi di Instagram pribadinya.
Jordi Amat memastikan ia bergabung ke JDT bukan karena uang, namun lantaran ingin dekat dengan Indonesia karena jaraknya hanya dua jam dari Malaysia.
Dengan bergabungnya dia dengan JDT juga membuatnya beradaptasi dengan sepak bola Asia, terlebih JDT bermain di Liga Champions Asia.
Jordi Amat juga memuji fasilitas JDT dengan menyebut belum pernah melihat fasilitas sebaik itu selama karier hidupnya.
Baca Juga: 3 Dampak Negatif Jordi Amat Gabung JDT
"Halo semua followers yang saya hormati, saya membuat pernyataan ini untuk menjelaskan bahwa mengapa saya memilih JDT sebagai tim baru saya," tulis Amat dalam pembukaan klarifikasinya di media sosial.
Berita Terkait
-
Evandra Florasta: Saya Tidak Menyangka Timnas Indonesia U-17 Hajar Korea Selatan
-
Respons Maarten Paes Soal Bersaing dengan Emil Audero di Timnas Indonesia
-
Kevin Diks Keluarkan Respon Tak Biasa saat Timnas Indonesia U-17 Tekuk Korea Selatan
-
Pamer Jersey Timnas Indonesia, Pemain Keturunan Miles de Vries: Senang Melihat Masa Depan
-
Piala Asia U-17: Ketika Anak-Anak Garuda Tak Sengaja Permalukan Pundit Sepak Bola Senior
Terpopuler
- Kode Redeem FF 2 April 2025: SG2 Gurun Pasir Menantimu, Jangan Sampai Kehabisan
- Ruben Onsu Pamer Lebaran Bareng Keluarga Baru usai Mualaf, Siapa Mereka?
- Aib Sepak Bola China: Pemerintah Intervensi hingga Korupsi, Timnas Indonesia Bisa Menang
- Suzuki Smash 2025, Legenda Bangkit, Desain Makin Apik
- Rizky Ridho Pilih 4 Klub Liga Eropa, Mana yang Cocok?
Pilihan
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Free Fire, Terbaik April 2025
-
9 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan Lancar Main Game, Terbaik April 2025
-
Seharga Yamaha XMAX, Punya Desain Jet: Intip Kecanggihan Motor Listrik Masa Depan Ini
-
Demi Jay Idzes Merapat ke Bologna, Legenda Italia Turun Gunung
-
Misi Mathew Baker di Piala Asia U-17 2025: Demi Negara Ibu Tercinta
Terkini
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025 Sukses Perkenalkan Minyak Telon Lokal, Habbie
-
Kawasan Banten Lama Dipadati Ribuan Peziarah Pada Libur Lebaran
-
Pulau Merak Besar dan Pulau Merak Kecil Dipadati Ribuan Wisatawan
-
Perayaan HUT Kabupaten Pandeglang Bakal Digelar Sederhana, Buntut Efisiensi Anggaran
-
Pantai Batu Saung Anyer Dipadati Wisatawan Saat Libur Lebaran 2025