SuaraBanten.id - Tidak ada dukungan dari BUMN pada ajang Jakarta E-Prix 2022 nampaknya menjadi sorotan dari berbagai pihak. Kali ini dari Ketua DPP PKS Mardani Ali Sera.
Dalam sebuah unggahan video dan tulisan di Twitter pribadinya, Mardani Ali Sera menyinggung keberadaan BUMN.
Dalam video itu, Mardani menyebutkan Presiden Joko Widodo atau Jokowi harusnya malu menghadiri langsung ajang balapan mobil listrik.
Apalagi kata dia, hal ini menjadi salah satu rangkaian balap mobil bergengsi dunia Formula E 2021-22 itu.
Baca Juga: Presiden Ikut Meriahkan Formula E, Tokoh NU: BuzzeRp Pingsan Lihat Jokowi Datang
Pasalnya, tak ada satu pun Badan Usaha Milik Negara (BUMN) yang dikabarkan menjadi sponsor Formula E.
“Luar biasa membludak penonton Mobil Balap tenaga listrik, generasi selanjutnya dari teknologi otomotif. Wajar Presiden bertemu Elon M,"
"Yang gak wajar BUMN gak ikut sponsori ajang internasional. Padahal Presiden datang. Malu gak ya? #cumananya,” tulisnya di Twitter @MardaniAliSera.
“Alhamdulillah hari ini baru saja selesai ajang lomba balap mobil listrik internasional #JakartaEPrix. Ini kerja Tim besar dari berbagai lintas."
"Dan Presiden, MPR, DPR, DPRD, dll.Tapi BUMN gimana? Entahlah. Spesial saya ucapkan sukses terimakasih Barakallah mas @aniesbaswedan,” cuitnya lagi.
Baca Juga: Heboh Puan Maharani Muncul di Podium Formula E Jakarta, Netizen: Juara Harapan Matikan Mic
Untuk diketahui, Anggota DPR RI Ahmad Sahroni belakangan ini terus melakukan sindiran kepada BUMN yang tidak ada kontribusi dalam pelaksanaan Formula E di Jakarta tersebut.
Berita Terkait
-
Erick Thohir Beri Tugas Ifan Seventeen Konsolidasi BUMN Film Hingga Musik
-
Heboh Omongan Firdaus Oiwobo Ngaku Jijik soal Jokowi: Nyebut Namanya Aja...
-
Erick Thohir Beberkan Proses Penunjukkan Ifan Seventeen Hingga Jadi Bos PFN
-
Tanda Tangan Digital Bisa jadi Pilihan Pegawai ASN dan BUMN saat WFA
-
Pakar LIPI Sebut Pergantian Jokowi ke Prabowo Terburuk dalam Sejarah Reformasi, Ini Alasannya
Terpopuler
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Hotman Paris Skakmat Fidaus Oiwobo, Ketahuan Bohong Soal Keturunan Sultan Bima
Pilihan
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
-
Driver Ojol Dapat 'Tunjangan Hari Raya (THR)' 2025, Ini Kriteria dan Syaratnya
Terkini
-
Bos Pelaku Manipulasi Takaran MinyaKita Ditangkap di Karawang
-
Wali Kota Cilegon Bakal Panggil Manajemen PT PDSU, Klarifikasi Kemungkinan PHK Karyawan
-
Terancam PHK Gegera Efisiensi, Puluhan Karyawan PT PDSU Ngadu ke Wali Kota Cilegon
-
Modus Manipulasi Takaran Minyakita di Tangerang, Jual Minyak Pakai Merek Lain
-
PSU Sedot Dana Penanganan Bencana, Bupati Serang Berharap Bantuan BNPB