SuaraBanten.id - Adik Ridwan Kamil Elpi Nazmuzaman baru-baru ini mengungkap fakta baru kasus tenggelamnya Emmeril Kahn Mumtadz atau Eril di Sungai Aare, Swiss, Kamis (26/5/2022).
Menurut keterangannya, sebelum tenggelam anak Ridwan Kamil ternyata sempat berteriak "help" atau tolong sebelum tenggelam terbawa arus.
Elpi menceritakan, saat itu teriakan minta tolong Eril terdengar oleh keluarga yang berada di pinggir sungai hingga segera berlari mencari putra sulung Ridwan Kamil tersebut.
Warga setempat yang berada di pinggir sungai yang mendengar teriakan Eril saat kejadian pun langsung menelpon pihak kepolisian.
Baca Juga: Ridwan Kamil Disebut Kena Azab, Arie Kriting Murka: Kau Pantas Digusur
Diberitakan sebelumnya, anak Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, Emmiril Khan Mumtadz dikabarkan tenggrlam saat berenang di Sungai Aarw, Swiss, Kamis (26/5/2022).
Kabar tersebut dibernarkan salah satu perwakilan keluarga Kang Emil, Elpi Nazmuzaman, Jumat (27/5/2022).
“Kami mohon doa agar Eril dapat segera ditemukan dalam keadaan selamat dan baik. Dapat berkumpul kembali bersama keluarga dalam keadaan sehat wal afiat,” ujar Elpi Nazmuzaman.
Elpi menjelaskan, korban yang biasa dipanggil Eril itu hingga kini belum ditemukan dan masih dalam pencarian. Kabar ini dibenarkan oleh keluarga Ridwan Kamil.
Disebutkan bahwa keluarga saat itu sedang berada di Swiss untuk mencari sekolah untuk Eril yang akan melanjutkan ke jenjang S2.
Baca Juga: Hari Keempat Pencarian Anak Ridwan Kamil Difokuskan di Lokasi Terakhir Terlihat
Ridwan Kamil saat kejadian tersebut sedang berada di Inggris dalam kegiatan pemerintahan di luar negeri bersama delegasi dari Pemprov Jawa Barat.
Berita Terkait
-
Pramono Anung Bakal 'Pin' Komentar Netizen dan Beri Hadiah, Sindir Ridwan Kamil?
-
Prabowo Dukung Ridwan Kamil, Rocky Gerung: Terkesan Dipaksakan
-
Prediksi Cak Imin: RK-Suswono dan Luthfi-Taj Yasin Kuasai Pilkada Jakarta-Jateng
-
YLBHI dan LBH Jakarta Beberkan Dugaan Keterlibatan Kasus Pelanggaran Hukum RK-Suswono
-
Kuliti Pengaruh Jokowi, Cak Imin soal Nasib RK dan Ahmad Luthfi di Pilkada: Insyaallah Menang
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Tinjau Penanganan Banjir di Tangerang, Al Muktabar Dorong Pembuatan Turap Permanen
-
5 Produk yang Dijual di Blibli
-
Angka Pengangguran Turun, Helldy Agustian Klaim Terendah Sejak Cilegon Berdiri
-
TPA Rawa Kucing Bakal Ubah Sampah Jadi Bahan Bakar Alternatif Seperti Batu Bara
-
Pj Wali Kota Tangerang Intruksikan PUPR Bangun Turap di Wilayah Rawan Banjir