SuaraBanten.id - Video viral iring - iringan mobil Bupati Pandeglang, yang diduga senggol mobil Ambulance relawan FBN, Kamis 19 Mei 2022 lalu di Jalan Raya Saketi - Labuan mendapatkan sorotan dari berbagai pihak.
Bupati perempuan di Kota Santri tersebut, langsung perintahkan Kasatpol PP Pandeglang mendatangi Sekretariat relawan FBN di wilayah Serang, Banten, untuk mengklarifikasi persoalan tersebut.
Meski hal tersebut bukan lah unsur kesengajaan, namun sebagai Kepala Daerah pihaknya harus tetap rendah hati dan tidak suudzon tapi harus husnudzon.
"Sebagai Kepala Daerah Ibu (sebut dirinya, red) harus tetap berprasangka baik. Apalagi relawan itu juga merupakan banyak membantu kita juga pemerintah daerah," ungkap Bupati Pandeglang Irna Narulita melalui telepon selulernya, Sabtu 21 Mei 2022.
Mengutip dari video kunjungan Kepala Pelaksana Tugas Satpol PP Pandeglang, Ali Fahmi Sumanta di Sekretariat FBN di wilayah Serang Banten, Plt Kasatpol PP tersebut menyampaikan klarifikasi dan permohonan maafnya atas kejadian yang viral di sejumlah media sosial.
"Kejadian kemarin yang viral bukan semata - mata kesengajaan. Dan kami pun minta maaf apabila tugas kami menggangu dan bersinggungan dengan mobil relawan," ungkap Fahmi.
Dalam video yang berdurasi 2,03 menit tersebut, Plt Kasat Pol PP didampingi oleh salah seorang anggota DPRD Pandeglang dari Fraksi Gerindra, Erin Fabiana Ansori.
Fahmi kembali menyampaikan permohonan maafnya, kata dia, kejadian tersebut menjadi edukasi bagi dirinya. "Intinya, kami minta maaf karena ini bukan semata - mata kesengajaan, tapi karena ketidak tahuan," tandasnya.
Kontributor : Samsul
Baca Juga: Kibarkan Bendera LGBT, Kedubes Inggris Dituntut Meminta Maaf dan Hormati Nilai-nilai di Indonesia
Berita Terkait
-
Kibarkan Bendera LGBT, Kedubes Inggris Dituntut Meminta Maaf dan Hormati Nilai-nilai di Indonesia
-
Ngakak! Bocah Ini Marah Fotonya Tak Ada di Album Pernikahan Orangtuanya
-
Geger, Penampakan Sosok Putih Bungkuk Berjalan di Dalam Masjid, Warganet: Gak Berani Lihat Video
-
Viral Video Rombongan Pemuda Bawa Sajam di Bantul, Polisi Amankan 17 Remaja
-
Viral Bapak-bapak Pakai Sarung Setor Uang Bergepok-gepok Gunakan Kantong Kresek, Publik Langsung Insecure
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- Bobibos Bikin Geger, Kapan Dijual dan Berapa Harga per Liter? Ini Jawabannya
- 6 Rekomendasi Cushion Lokal yang Awet untuk Pekerja Kantoran, Makeup Anti Luntur!
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
Pilihan
-
5 Mobil Bekas di Bawah 100 Juta Muat hingga 9 Penumpang, Aman Bawa Barang
-
Pakai Bahasa Pesantren! BP BUMN Sindir Perusahaan Pelat Merah Rugi Terus: La Yamutu Wala Yahya
-
Curacao dan 10 Negara Terkecil yang Lolos ke Piala Dunia, Indonesia Jauh Tertinggal
-
Danantara Soroti Timpangnya Setoran Dividen BUMN, Banyak yang Sakit dan Rugi
-
Mengapa Pertamina Beres-beres Anak Usaha? Tak Urus Lagi Bisnis Rumah Sakit Hingga Hotel
Terkini
-
MoU 5 Asosiasi Syariah, Didorong Jadi Pusat Kolaborasi Nasional
-
BRI Tegaskan Kapasitas Pembiayaan Besar dengan Fasilitasi Rp5,2 Triliun bagi SSMS dan Industri Sawit
-
Menko AHY Resmikan Kapal Ro-Ro di KBS, Layani Penyebrangan Cilegon-Lampung
-
Kendalikan KLB Campak, Cakupan ORI Kota Cilegon Lampaui Target Nasional
-
ASRA 2025 Anugerahkan Tiga Penghargaan untuk Laporan Keberlanjutan BRI