SuaraBanten.id - Hingga saat ini, pesona Ariel NOAH sebagai seorang bintang memang tak pernah luntur. Meski sempat tersandung kasus hukum beberapa tahun lalu, Ariel tetap mendapat tempat di hati penggemarnya dan pecinta musik tanah air.
Kharisma sebagai seorang ayah pun terpancar saat ia pamer kebersamaan dengan putrinya yang sudah beranjak remaja, Alleia Anata.
Ariel sukses membuat para fans terpana dengan pesonanya saat sedang mengerjakan beberapa pekerjaan dengan alat-alat pertukangan seperti bor listrik dan juga alat las.
Baru-baru ini, Ariel sukses membuat para fans terpana dengan pesonanya saat sedang mengerjakan beberapa pekerjaan dengan alat-alat pertukangan seperti bor listrik dan juga alat las.
Dalam video yang diunggah oleh akun Instagram @fashion_arielnoah, Selasa (10/5/2022) tampak Ariel NOAH sedang mengerjakan sesuatu di sebuah studio.
Ia tampak tampan dan berkharisma meski hanya mengenakan kaos oblong dan jelana denim. Rambutnya pun jadi sorotan karena membuat penampilan pentolan band NOAH ini semakin good looking.
"Nukang tapi Rambut tetap On Fire ya bor. Tebak ada berapa outfit Ariel di video ini?" tulis akun tersebut dalam kolom caption.
Melihat video tersebut, para warganet lantas menuliaskan beragam komentar. Sebagian besar dari mereka mengaku terpesona melihat gaya dan penampilan maco Ariel NOAH dalam video tersebut.
"Nyesel nonton sampe terakhir sumpah, seketika jadi lemes abor menatapku tajam gitu kan," komentar salah satu netizen, "Mau rambutnya acak-acakan juga tetap ganteng," sahut lainnya.
Baca Juga: 6 Artis Cantik Mantan Pacar Ariel NOAH, Ada Eks Vokalis Band Terkenal
"Gimana ceritanya nukang pun bisa tampak amat seksi," tulis salah satu netizen, "Bukan maen ka Ariel mau outfitnya apa aja tetep ganteng rambut tetep ok, gak luntur-luntur kharismanyaa, lututku lemasss," komentar lainnya.
Berita Terkait
-
Siapa Pemeran Ancika di Dilan 1997? Foto Ariel NOAH Bareng Sosok Misterius Bikin Penasaran
-
Ariel NOAH: Masih Ada Penyanyi Disomasi Saat Nyanyikan Lagunya Sendiri, Legendaris Lagi
-
Curhat Ariel NOAH Kelimpungan Cari Pasangan Tanding: Buat Main Padel Aja Susah, Apalagi Cari Jodoh
-
Suasana Rapat RUU Hak Cipta di DPR Mencair, Ketua Baleg Minta Ariel Noah Bernyanyi
-
Undang Piyu Padi hingga Ariel Noah, Baleg DPR RI Lakukan Harmonisasi Revisi UU Hak Cipta
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
Terkini
-
Pekerjakan 583 TKA Ilegal, Kemnaker Denda Perusahaan Banten Rp588 Juta
-
Cerita Julian: 1 Tahun Lagi Bebas, Sudah Siap Buka Lapangan Kerja Lewat Keahlian Baru dari Penjara
-
Fakta Mengejutkan! Lebih dari 400 Kasus HIV/AIDS Serang, Mayoritas Disumbang Kaum Gay?
-
MoU 5 Asosiasi Syariah, Didorong Jadi Pusat Kolaborasi Nasional
-
BRI Tegaskan Kapasitas Pembiayaan Besar dengan Fasilitasi Rp5,2 Triliun bagi SSMS dan Industri Sawit