Scroll untuk membaca artikel
Hairul Alwan
Selasa, 05 April 2022 | 16:58 WIB
Gempa Banten Magnitudo 4,3 guncang Bayah, Kabupaten Lebak, Selasa (5/4/2022). [IST]

SuaraBanten.id - Gempa bumi kembali terjadi di Bayah, Kabupaten Lebak Banten, Selasa (5/4/2022).

Gempa Banten berkekuatan magnitudo 4,3 diinformasikan oleh laman Twitter Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika (BMKG).

Gempa Bayah, Kabupaten Lebak, Banten diinformasikan terjadi pada pukul 15.37 WIB terjadi pada kedalaman 64 kilometer dengan titik kordinat: 7.36 LS-106.05 BT.

Masih menurut informasi di Twitter BMKG gempa Lebak berpusat gempa Lebak berada di laut 52 km Barat Daya Bayah dan diinformasikan tidak berpotensi mengakibatkan Tsunami.

Baca Juga: BREAKING NEWS! Bayah Banten Diguncang Gempa Bumi Berkekuatan Magnitudo 4,3

Load More