SuaraBanten.id - Menejalang bulan Ramadhan hampir semua masyarakat berlomba-lomba memperbanyak berbuat kebaikan. Namun, beda halnya dengan sembilan pasangan bukan suami istri yang diamankan saat razia Satpol PP Kota Serang dan Polres Serang Kota, Sabtu (2/4/2022).
Kesembilan pasangan mesum ini malah kepergok sedang ena-ena di kamar hotel saat petugas gabungan menggelar razia. Mereka diamankan lantaran berada dalam satu kamar
Tak hanya mengamankan sembilan pasangan mesum, petugas gabungan juga mengamankan 41 botol miras berbagai merek di toko jamu di wilayah Cilame, Kota Serang, Banten.
Petugas gabungan akhirnya membawa kesembilan pasangan bukan suami istri itu ke Polres Serang Kota untuk didata dan dilakukan pembinaan. Parahnya, sejumlah pasangan terbilang masih berusia belia.
Kabagops Polres Serkot Kompol Yudha Hermawan mengatakan, mereka berada di kamar hotel namun tidak bisa menunjukan dokumen pernikahan. Bahkan, beberapa perempuan yang terjaring tampak menggunakan jilbab.
Yudha menambahkan, saat ini sembilan pasangan bukan suami istri tersebut sedang dalam dimintai keterangan di Polres Serkot sebelum dikembalikan kepada pihak keluarga. Sementara 41 botol minuman keras saat ini juga diamankan di Satreskrim Polres Serang Kota.
Kontributor : Firasat Nikmatullah
Berita Terkait
-
Kapan Idul Fitri 2026? Cek Jadwal Versi Muhammadiyah, Pemerintah, dan NU
-
Kapan 1 Ramadhan 2026 Tanggal Berapa? Cek Tanggal Pasti Versi Muhammadiyah dan Pemerintah
-
Aksi Buang Sampah Warnai Protes di Kantor Wali Kota Tangsel
-
ART di Serang Nekat Jadikan Anak Majikan Jaminan Utang, Minta Tebusan Rp10,5 Juta
-
Jefri Nichol dan Jule Diduga Sedang Liburan Bersama di Bali
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
-
Kriminalisasi Rasa Tersinggung: Mengadili Komedi 'Mens Rea' Pandji Pragiwaksono
Terkini
-
BNN Obrak-Abrik Pabrik Tembakau Sintetis di Tangerang: Waspada, Bahan Baku Ternyata Dibeli Online!
-
LSPR Bawa Anyaman Bambu Buniayu Tangerang Go Internasional
-
Drama Penangkapan Pasutri 'Manusia Kapsul' Pembawa Sabu di Bandara Soetta
-
Tanggapi Penolakan Sampah Tangsel, Sekda Banten: Kota Serang Harus Diskusi dengan Warga
-
4 Spot Wisata Kuliner Hits di Tangsel yang Wajib Kamu Coba Akhir Pekan Ini