SuaraBanten.id - Berikut ini doa setelah sholat tahajud yang diajarkan Rasulullah SAW. Doa sholat tahajud ini mempunyai banyak keutamaan dan isi doa penting untuk muslim.
Tahajud merupakan ibadah qiyamullail yang dilakukan secara khusus setelah tidur.
Berikut doa setelah sholat Tahajud:
"Allohumma lakal hamdu nuurus samaawaati wal ardhi wa man fiihin. Wa lakal hamdu, Anta qoyyimus samaawaati wal ardhi wa man fiihin. Wa lakal hamdu anta Robbus samaawaati wal ardhi wa man fiihin. Wa lakal hamdu laka Mulkussawaati wal alrdhi wa man Fiihin. Wa lakal hamdu Anta malikussawaati wal ardhi. Wa lakal hamdu, Antal haq, wa wa'dukal haq, wa qoulikal haq, wa liqoo-ukal haq, wal jannatu haq, wan naru haq, wannabiyyuna haq, wa Muhammadun haq, was saa'ata haq. Allohumma laka aslamtu, wa 'alaika tawakkaltu, wa bika aamantu, wa ilaika anabtu, wa bika khooshomtu, wa ilaika haakamtu, faghfirlii maa qoddamtu wa maa akh-khortu wa maa asrortu wa maa a'lantu, Antal muqoddimu wa antal muakhkhiru, Anta ilaahi, laa ilaaha illaa Anta".
Artinya:
"Ya, Allah. Bagi-Mu segala puji, Engkau cahaya langit dan bumi serta seisinya. Bagi-Mu segala puji, Engkaulah yang mengurusi langit dan bumi serta seisinya. Bagi-Mu segala puji, Engkaulah Tuhan yang menguasai langit dan bumi serta seisinya. Bagi-Mu segala puji dan bagi-Mu kerajaan langit dan bumi serta seisi-nya. Bagi-Mu segala puji, Engkaulah benar, janji-Mu benar, firman-Mu benar, bertemu dengan-Mu benar, Surga adalah benar (ada), Neraka adalah benar (ada), (terutusnya) para nabi adalah benar, (terutusnya) Muhammad adalah benar (dari- Mu), peristiwa hari kiamat adalah benar. Ya Allah Kepada-Mu aku pasrah, kepada-Mu aku bertawakal, kepada-Mu aku beriman, kepada-Mu aku kembali (bertaubat), dengan pertolongan-Mu aku berdebat (kepada orang-orang kafir), kepada-Mu (dan dengan ajaran-Mu) aku menjatuhkan hukum. Oleh karena itu, ampunilah dosa-dosaku yang telah lalu dan yang akan datang. Engkaulah yang mendahulukan dan mengakhirkan, tiada Tuhan yang hak disembah kecuali Engkau, EngkaulahTuhanku, tidak ada Tuhan yang hak disembah kecuali Engkau".
Demikian Doa Setelah Sholat Tahajud yang Diajarkan Rasulullah.
Berita Terkait
-
Reino Barack Ungkap Rutinitas Syahrini di Singapura: Bangun Jam 4 Pagi dan Salat Tahajud
-
Apakah Salat Tahajud Harus Tidur Dulu? Ini Penjelasan Ulama
-
Tahajud yang Menyembuhkan: Sinergi Ibadah dan Ikhtiar untuk Kesembuhan
-
Sejarah dan Doa Nabi Muhammad Setelah Salat Tahajud
-
Bolehkah Sholat Tahajud Setalah Sholat Tarawih dan Witir di Bulan Ramadhan?
Terpopuler
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Kontaminasi Cesium-137 di Cikande, Bagaimana Nasib Warga?
-
Bukan Darah, Kali di Rawa Buntu Tangsel Tiba-tiba Berwarna Merah Pekat
-
Tamat! 39 Keluarga di Tangerang Langsung Dicoret dari PKH Setelah Kedapatan Main Judi Online
-
Fenomena Baru! 178 Warga Tangerang Resmi Ganti Kolom Agama di KTP Jadi Penghayat Kepercayaan
-
Persita Gebrak Super League! Empat Kemenangan Beruntun Bawa Pendekar Cisadane ke Peringkat 2