SuaraBanten.id - Prilly Latuconsina (25) berjanji akan membesarkan Persikota Tangerang di Indonesia, dia juga berkomitmen akan kembalikan kejayaan klub kebanggan warga Tangerang tersebut.
Untuk diketahui, Persikota Tangerang yang akan berlaga di liga tiga Indonesia, dia mengaku mendukung penuh.
“Kenapa saya pilih Persikota? Saya juga suka bola. saya juga warga Tangerang,” kata Prilly.
Menurut Pirlly, meski masuk liga tiga Persikota memiliki sejarah panjang, dan sudah mencetak julukan ‘Bayi Ajaib’.
Baca Juga: Tren Kasus Covid-19 Mengkhawatirkan, Pemkot Tangsel Terapkan PJJ 2 Pekan
“Jadi Bayi Ajaib butuh Ibu Ajaib, kita berjuang bareng-bareng sampai ke Liga 1 ya, itu alasannya saya pilih Liga 3,” ucapnya.
Persikota Tangerang memiliki julukan sebagai Bayi Ajaib karena kiprahnya yang sempat dan cepat berada di kasta tertinggi di liga Indonesia.
Sementara Managemen Persikota Tangerang, Dedi Mochtar menuturkan, Persikota dibentuk pada tahun 1994. Lalu, pada 1995 Persikota mengikuti ajang Divisi 2 Liga Indonesia, hingga akhirnya naik ranking. Lalu, masuk ke Divisi 1 dan Divisi Utama.
“Untuk prestasi terakhir terbaik yang diraih oleh Persikota pada semifinal Liga Indonesia 1998,” terangnya.
Baca Juga: Warga Cibodas Dibuat Geger, Ada Bayi Mengambang di Kali Sabi, Sempat Dikira Boneka
Berita Terkait
-
Tren Kasus Covid-19 Mengkhawatirkan, Pemkot Tangsel Terapkan PJJ 2 Pekan
-
Warga Cibodas Dibuat Geger, Ada Bayi Mengambang di Kali Sabi, Sempat Dikira Boneka
-
Ogah Dibilang Latah Ikuti Tren Artis, Prilly Latuconsina Bawa Misi Khusus di Persikota
-
Dibeli Prilly Latuconsina, Persikota Tangerang Sebentar Lagi Bakal Punya Stadion Baru
-
Dibeli Prilly Latuconsina, Persikota Segera Punya Stadion Baru
Terpopuler
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- 6 Pilihan HP RAM 12 GB Dibawah Rp2 Juta: Baterai Jumbo, Performa Ngebut Dijamin Anti Lag!
- Polemik Ijazah Jokowi Memanas: Anggota DPR Minta Pengkritik Ditangkap, Refly Harun Murka!
- 5 Pilihan Mobil Bekas Honda 3 Baris Tahun Muda, Harga Mulai Rp50 Jutaan
- 5 AC Portable Murah Harga Rp350 Ribuan untuk Kamar Kosan: Dinginnya Juara!
Pilihan
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi, Cek Deretannya
-
Siapa Takeyuki Oya? Bawa Liga Jepang Melesat Kini Jadi GM Urus Liga Indonesia
-
QJMotor Cito 150 Diperkenalkan di Jakarta Fair, Motor Sport Mini dengan Transmisi Matic
-
Pemain Keturunan Yogyakarta Bisa Langsung Gabung Timnas Indonesia U-20 Tanpa Naturalisasi
-
Liga Putri Digelar Bareng Pilpres 2029, Bakal Jadi Alat Politik?
Terkini
-
Proyek Gedung Dinsos Cilegon dan Assessment Center Jadi Temuan BPK
-
Tiga Wisatawan Terseret Ombak Pantai Karangseke Lebak, Dua Orang Tewas
-
Truk Sampah DLHK Tangerang Kebakaran, Diduga Akibat Konsleting
-
Wanita Penjaga BRI Link di Serang Tewas Dipalu di Kepala, Pelaku Gondol Uang Rp10 Juta
-
Saldo DANA Gratis Minggu 6 Juli 2025, Cek 3 Link DANA Kaget dan Tips Anti Kehabisan