SuaraBanten.id - Ponpes atau Pondok pesantren Darunnajah 4 di Kampung Cilengo, Desa Citasuk, Kecamatan Padarincang, Kabupaten Serang terbakar, Rabu (12/1/2022).
Menurut informasi, Ponpes Darunnajah 4 itu terbakar diduga akibat korsleting listrik.
“Terjadi kebakaran Yayasan Darunnajah, Desa Citasuk, Kecamatan Padarincang,” ujar salah seorang warga melalui video yang beredar dilansir dari Bantennews.co.id (Jaringan SuaraBanten.id).
Badan Penanggulangan Bencana Daerah atau BPBD Kabupaten Serang membenarkan insiden kebakaran tersebut. Saat ini pihaknya sudah berada di lokasi untuk memadamkan kebakaran yang terjadi di Ponpes tersebut.
Baca Juga: Polisi Ungkap Fakta Penemuan Bayi di Pontang Serang: Ada Luka di Tubuh Bayi
Hingga berita diturunkan, wartawan masih berupaya untuk memperoleh keterangan lebih lanjut.
Berita Terkait
-
Rekomendasi Produk Skincare Kekinian Terbaik yang Kerap Viral di TikTok
-
Viral Penumpang Heran, 5 Kali Naik Ojol Drivernya Lulusan S2: Serius Negara Ini Gapapa?
-
Komdigi Blokir Grup Facebook Inses usai Viral di Medsos
-
Heboh Munculnya Grup Fantasi Sedarah, Bukti Kemerosotan Moral Masyarakat?
-
Guru SD di Pelosok Bertaruh Nyawa saat Hendak Mengajar
Tag
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Kolagen, Lindungi Kulit Bikin Awet Muda
- 3 Klub Belanda yang Berpotensi Jadi Pelabuhan Baru Marselino Ferdinan
- Pernikahan Luna Maya dan Maxime Bouttier Dianggap Tak Sah, Ustaz Derry Sulaiman Bingung Sendiri
- Loyalitas Tinggi, 3 Pemain Ini Diprediksi Tetap Perkuat PSIS Semarang di Liga 2 Musim Depan
- Pernyataan Resmi PSIS Semarang Usai Jadi Tim Pertama yang Degradasi ke Liga 2
Pilihan
-
Wacana 11 Pemain Asing di Liga 1 Dibandingkan dengan Saudi Pro League
-
Dewi Fortuna di Sisi Timnas Indonesia: Lolos ke Piala Dunia 2026?
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik, Super Murah Pas buat Kantong Pelajar
-
Mitsubishi Xpander Terbaru Diluncurkan, Ini Daftar Pembaruannya
-
Teco Sebut Bali United Sudah Punya Nahkoda Baru, Pelatih Eliano Reijnders?
Terkini
-
Ketua, Waka Kadin Cilegon, dan Ketua HNSI Jadi Tersangka, Buntut Minta Jatah Proyek Tanpa Lelang
-
Ancam Setop Proyek CAA, Ketua HNSI dan HIPMI Digilir Polda Banten
-
Pimpian Grib Jaya Serang Ditangkap Polisi, Gelapkan 13 Mobil dari Banten ke Lampung
-
BRImo FSTVL 2024: Jutaan Hadiah Dibagikan, Simak Daftar Pemenangnya
-
Minta Jatah Proyek CAA Rp5 T Tanpa Lelang, Ketua Kadin Cilegon Digarap Penyidik