SuaraBanten.id - Doddy Sudrajat masih terus menjadi bahasan netizen karena beragam pernyataan yang disampaikan olehnya. Termasuk keputusannya mengganti nama sang cucu, Gala Sky, di buku yasin Vanessa Angel.
Doddy Sudrajat sempat menyampaikan alasan kenapa dirinya mantap mengubah nama belakang Gala menjadi "Adzan". Namun alasan Doddy dianggap publik tak masuk akal.
Keputusan Doddy Sudrajat mengundang reaksi keras dari berbagai pihak, termasuk Audi Marissa. Lewat Instagram, istri Anthony Xie membagikan video Doddy Sudrajat dan mengungkapkan kekesalannya.
Dilihat dari caption yang ditulis, Audi Marissa mengisyaratkan dirinya sudah tak tahan dengan pemberitaan tentang Doddy Sudrajat. Ia pun akhirnya nekat mengeluarkan unek-uneknya.
Audi Marissa kesal mendengar pernyataan Doddy soal alasan mengganti nama belakang Gala Sky.
"Boleh enggak sih ikut komentar soal bapak ini? Gue udah gatel banget soalnya. Statement dia yang ini kok bikin aku kesel ya. Boleh kesel enggak sih?" tulis Audi Marissa di Instagram Story.
Selain Audi Marissa, deretan artis lain juga ikut kesal dengan sikap Doddy. Seperti yang diketahui, Doddy ramai dikabarkan mengincar harta peninggalan Vanessa Angel hingga meributkan hak asuh Gala Sky.
Berita Terkait
-
Dicecar Soal Gaji Magang di DPR, Mayang Teriak Disudutkan Host Pagi Pagi Ambyar
-
Fuji Unboxing Kado dari Doddy Sudrajat dan Mayang untuk Gala, Reaksi Tak Terduga Banjir Pujian!
-
Unboxing Kado Gala, Fuji Terkejut Buka Hadiah dari Verrell Bramasta, Apa Isinya?
-
Mayang Ngaku Berat Nyanyikan Lagu untuk Mendiang Vanessa Angel
-
Gagal Bikin Nangis! Mayang Ingin Libatkan Gala Sky di Video Klip, Tapi...
Terpopuler
- 10 Rekomendasi Tablet Harga 1 Jutaan Dilengkapi SIM Card dan RAM Besar
- 5 Rekomendasi Motor Listrik Harga di Bawah Rp10 Juta, Hemat dan Ramah Lingkungan
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- Rhenald Kasali di Sidang ASDP: Beli Perusahaan Rugi Itu Lazim, Hakim Punya Pandangan Berbeda?
- Beda Pajak Tahunan Mitsubishi Destinator dan Innova Reborn, Lebih Ringan Mana?
Pilihan
-
Maarten Paes: Pertama (Kalahkan) Arab Saudi Lalu Irak, Lalu Kita Berpesta!
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
Terkini
-
5 Hotel Terbaik di Sentosa Singapura, Akses Mudah dengan Kamar yang Nyaman
-
Kontaminasi Cesium-137 di Cikande, Bagaimana Nasib Warga?
-
Bukan Darah, Kali di Rawa Buntu Tangsel Tiba-tiba Berwarna Merah Pekat
-
Tamat! 39 Keluarga di Tangerang Langsung Dicoret dari PKH Setelah Kedapatan Main Judi Online
-
Fenomena Baru! 178 Warga Tangerang Resmi Ganti Kolom Agama di KTP Jadi Penghayat Kepercayaan