SuaraBanten.id - Ariel Tatum baru saja membuat geger publik lewat unggahan terbarunya. Pasalnya artis cantik berusia 25 tahun ini terlihat begitu khusyuk menjalani ritual agama Hindu. Upacara Melukat yang dijalaninya membuat publik menduga kalau Ariel Tatum pindah agama.
Sampai saat ini Ariel Tatum pun belum memberikan klarifikasi atas spekulasi perpindahan agamanya. Upacara Melukat yang dilakoni Ariel Tatum sendiri sebenarnya bisa dilakukan oleh siapa saja. Sebab Melukat sendiri merupakan ritual untuk pembersihan pikiran dan jiwa.
Potret yang diunggah itu memperlihatkan Ariel Tatum yang sangat cantik dalam balutan kebaya buatan Didiet Maulana. Rupanya kebaya dan batik yang dipakainya ini punya makna mendalam. Kebaya dan batik ini sengaja dibuat untuk momen ulang tahunnya yang ke 25 pada 8 November lalu.
Ariel Tatum selama ini dikenal sebagai salah satu artis bertubuh body goals yang penuh prestasi. Ia tidak hanya piawai berakting tapi juga bernyanyi. Ia pun pernah berduet dengan Ari Lasso dan memperdengarkan suara merdunya.
Kenalan lebih dekat dengan sosoknya, lewat sejumlah fakta Ariel Tatum yang sudah Matamata.com--Jaringan Suara.com himpun berikut ini.
1. Rintis Karier Sejak Muda
Ariel Tatum memulai kariernya sejak usia muda. Tepatnya saat ia berusia 10 tahun, Ariel Tatum menjadi bintang iklan mobil merek Isuzu Panther. Sejak itu Ariel kecil kerap dipilih jadi bintang iklan televisi.
2. Debut Akting
Kesempatan menjajal dunia akting datang pada putri pasangan Rico Valentino Murry dan Tatum Mathilda di tahun 2005. Saat itu, Ariel Tatum dipercaya menjadi pemain film layar lebar berjudul Ariel dan Raja Langit. Sebuah film musikal keluarga yang arahan Harry Dagoe Suharyadi. Namun sebelum tampil di layar lebar, pada tahun 2004, Ariel sudah mulai bermain untuk sinetron Titipan Illahi.
Baca Juga: 7 Fakta Ariel Tatum yang Dikabarkan Pindah Agama
3. Pernah Jadi Korban Bullying
Siapa sangka kalau Ariel Tatum yang penuh prestasi dan punya tubuh proporsional ini punya masa lalu kelam. Ariel Tatum ternyata menyimpan kenangan pahit bahwa dirinya pernah jadi korban bullying. Berat tubuhnya yang sempat naik membuat dirinya jadi sasaran bullying. Karena pengalaman tak menyenangkan ini, Ariel Tatum pun aktif menyuarakan gerakan anti bullying lewat media sosial.
4. Depresi
Selain pernah jadi korban bullying, Ariel Tatum pun pernah mengalami depresi. Bahkan depresi yang dialaminya cukup parah. Depresi yang dihadya bermula saat ia berusia 13 tahun. Ia kesulitan tidur hingga produktivitasnya terganggu.
5. Pernah Coba Bunuh Diri
Akibat depresi yang berkelanjutan, Ariel Tatum mengaku sempat melakukan percobaan bunuh diri. Beruntungnya Ariel Tatum bertemu dengan psikolog dan mulai bisa mengatasi depresinya.
6. Idap Boderline Personality Disorder
Tag
Berita Terkait
-
Kematian Diplomat Arya Daru: Polisi Akan Buka Semua Bukti CCTV ke Keluarga
-
Siapa Irfan Ghafur? Trending usai Bikin Video 10 Menit bareng Ariel Tatum
-
7 Potret Ariel Tatum Berkebaya yang Bisa Jadi Inspirasi, Anggun dan Elegan
-
Demi Buktikan Bukan Pembunuhan, Polisi akan 'Buka-bukaan' 20 CCTV ke Keluarga Arya Daru
-
Misteri Kematian Arya Daru: Pengacara Desak Polisi Periksa 2 Saksi Kunci!
Terpopuler
- 7 Sunscreen Terbaik untuk Flek Hitam Usia 50 Tahun, Atasi Garis Penuaan
- Sosok Profesor Kampus Singapura yang Sebut Pendidikan Gibran Cuma Setara Kelas 1 SMA
- 14 Kode Redeem FC Mobile Hari Ini 7 Oktober 2025, Gaet Rivaldo 112 Gratis
- 3 Link DANA Kaget Khusus Hari Ini, Langsung Cair Bernilai Rp135 Ribu
- 5 Fakta Heboh Kasus Video Panas Hilda Pricillya dan Pratu Risal yang Guncang Media Sosial
Pilihan
-
Stop Lakukan Ini! 5 Kebiasaan Buruk yang Diam-diam Menguras Gaji UMR-mu
-
Pelaku Ritel Wajib Tahu Strategi AI dari Indosat untuk Dominasi Pasar
-
Istri Thom Haye Keram Perut, Jadi Korban Perlakuan Kasar Aparat Keamanan Arab Saudi di Stadion
-
3 Rekomendasi HP 1 Jutaan Kemera Terbaik, Mudah Tapi Bisa Diandalkan
-
Kontroversi Penalti Kedua Timnas Indonesia, Analis Media Arab Saudi Soroti Wasit
Terkini
-
Pilar Ungkap Fakta Mengejutkan, Robohnya Billboard Raksasa Ciputat Akibat Pelanggaran Serius
-
Sudah Jatuh Tertimpa Tangga! Korban Billboard Raksasa di Tangsel Merana, Harta Ludes Dijarah Maling
-
Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru Kabupaten Serang, Jumat 10 Oktober 2025
-
Rahasia 4 Kemenangan Beruntun Persita: Bukan Soal Pemain Inti, Tapi...
-
Raih Penghargaan Indeks Tempo-IDN Financials 52, BRI Optimistis BRI Tumbuh Berkelanjutan