SuaraBanten.id - Seorang pria bernama Santawijaya (51) warga Kampung Cirahap, Desa Bandulu, Kecamatan Anyer, Kabupaten Serang tewas. Santawijaya dihantam ombak hingga terpeleset saat mancing di pantai.
Saat ditemukan, warga Bandulu Anyer tewas. Ia tewas lantaran terpeleset di pinggir Pantai Anyer, Senin (28/6/2021). Menurut informasi, korban pergi ke pantai tersebut untuk memancing sekitar pukul 13:58 WIB. Saat korban berada dipinggir pantai terhantam ombak kemudian terjatuh.
“Ya kami menerima laporan dari anggota SAR BPBD Kabupaten Serang Mufti Ali bahwa ada warga yang terpeleset dipinggir Pantai Anyer, Cikoneng. Kami langsung melakukan validasi data,” ungkapnya melalui keterangan tertulis.
Namun lanjut dia, nyawa korban tidak bisa terselamatkan setelah pihaknya membawa korban ke Puskesmas terdekat.
“Pada saat itu korban sempat dibawah ke Puskesmas Anyer, namun tidak terselamatkan. Saat ini korban sudah dibawah ke rumah duka,” tuturnya.
Berita Terkait
-
5 Tips Liburan ke Pantai Anyer Anti Terjebak Macet Saat Libur Sekolah
-
Pantai Anyer dan Carita Dipenuhi Pengunjung, Intip 5 Rekomendasi Pantai Indah Lainnya di Banten
-
Viral! Kawasan Wisata Pantai Anyer Penuh Manusia, Niat Healing Malah Pusing
-
Wisatawan Asing Tewas Misterius di Pantai Anyer, Surat Wasiat Ungkap Pesan Terakhir
-
Dear Wisatawan! Simak Jadwal One Way Pantai Anyer Agar Perjalanan Lancar
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
17 Tahun Mengabdi di Pelosok Pandeglang: Kisah Armani, 'Oemar Bakri' Nyata
-
Bukan Sekadar Cat: 'Sekolah Terang, Tangerang Cerdas' PIK2 Sulap Harapan Jadi Kenyataan
-
Menghubungkan Desa dengan Layanan Keuangan: Kisah Perjalanan Wenny Membangun AgenBRILink di Riau
-
Warga Tangerang! Akses Tol Langsung KM 25 Rampung Akhir 2025, Solusi Anti Macet Curug-Bitung
-
Tiga Ancaman Serius BMKG Hari Ini: Panas Membakar, Petir Menyambar, hingga Banjir Mengintai