SuaraBanten.id - Dehidrasi atau kekurangan cairan dapat memengaruhi kesehatan tubuh. Penelitian menunjukkan bahwa dehidrasi ringan sekalipun di mana Anda kehilangan 1-2 persen air tubuh, itu sudah bisa mengganggu sedikit fungsi tubuh.
Melansir dari Huffpost, berikut beberapa tanda tubuh mengalami dehidrasi, yakni:
Merasa lelah
Hidrasi membantu tubuh mengirimkan nutrisi penting ke sel-sel dan membuat organ Anda melakukan apa yang benar-benar perlu dilakukan. Tak mendapatkan cukup air untuk melakukan fungsi-fungsi ini bisa membikin Anda merasa lelah.
Baca Juga: Ngeluh Bau Mulut Saat Pakai Masker Terlalu Lama? Ini Cara Mengatasinya
Napas Bau dan mulut kering
Dehidrasi dapat memicu bau mulut sekaligus kering. Ketika mengalami dehidrasi, Anda tidak menghasilkan banyak air liur, yang membantu memecah makanan dan membilasnya dari mulut Anda.
"Berkurangnya tindakan pembersihan air liur memungkinkan bakteri tumbuh, menyebabkan bau mulut," kata Melissa Leber, seorang dokter pengobatan darurat di Mount Sinai Morningside di New York City.
Selain napas bau, mulut kering juga dapat menjadi tanda potensial dehidrasi, walau tidak selalu.
Kejang otot atau kram
Baca Juga: 6 Artis Punya Masalah Bau Mulut, Bikin Sungkan Lawan Main
Para ahli berpikir bahwa salah satu alasan orang mengalami kram otot ketika berolahraga adalah dehidrasi dan penipisan elektrolit. Kondisi ini memperlihatkan bahwa tubuh Anda tidak punya cukup mineral penting seperti natrium dan kalium.
Berita Terkait
-
Lawan Dehidrasi! 4 Ide Menu Buka Puasa untuk Kembalikan Cairan Tubuh
-
Atasi Bau Mulut Saat Puasa dengan Cara Efektif Ini
-
Cara Cegah Dehidrasi Saat Puasa Ramadan, Ini Pola Minum Terbaik dari Dokter!
-
Cara Cegah Bau Mulut Saat Puasa Ramadan, Napas Dijamin Tetap Segar!
-
6 Cara Cegah Dehidrasi Saat Puasa Ramadan 2025 Biar Tetap Produktif
Terpopuler
- Dedi Mulyadi Syok, Bapak 11 Anak dengan Hidup Pas-pasan Tolak KB: Kan Nggak Mesti Begitu
- Baru Sekali Bela Timnas Indonesia, Dean James Dibidik Jawara Liga Champions
- JakOne Mobile Bank DKI Diserang Hacker? Ini Kata Stafsus Gubernur Jakarta
- Terungkap, Ini Alasan Ruben Onsu Rayakan Idul Fitri dengan "Keluarga" yang Tak Dikenal
- Review Pabrik Gula: Upgrade KKN di Desa Penari yang Melebihi Ekspektasi
Pilihan
-
Pantang Kalah! Ini Potensi Bencana Timnas Indonesia U-17 Jika Kalah Lawan Yaman
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 2 Jutaan RAM 8 GB Terbaik April 2025
-
Kurs Rupiah Selangkah Lagi Rp17.000 per Dolar AS, Donald Trump Biang Keroknya
-
Libur Lebaran Usai, Harga Emas Antam Merosot Rp23.000 Jadi Rp1.758.000/Gram
-
Jadwal Timnas Indonesia U-17 vs Yaman, Link Live Streaming dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
BRI UMKM EXPO(RT) 2025 Jadi Langkah Gelap Ruang Jiwa untuk Memperluas Jangkauan Pasar
-
Lahir 2019, Berkat BRI Kini UMKM Unici Songket Silungkang Tembus Pasar Internasional
-
BRI Siapkan Posko Mudik BUMN untuk Kenyamanan Pemudik Arus Balik Lebaran 2025
-
Pendapatan dari Penyewaan Kuda Saat Libur Lebaran di Pantai Begendur Melonjak
-
Kakek di Serang Hilang Saat Cari Melinjo di Hutan Pabuaran