SuaraBanten.id - Anji eks Drive ditangkap polisi di kawasan Cibubur, Jumat (11/6/2021). Anji eks Drive ditangkap polisi lantaran diduga terlibat kasus narkoba.
Anji eks Drive diduga terlibat kasus narkoba dibenarkan Kapolres Metro Jakarta Barat, Kombes Ady Wibowo melalui keterangan tertulisnya. Kombes Ady Wibowo membenarkan Anji eks Drive diamankan polisi.
“Ya (Erdian Aji Prihartanto alias Anji),” tulis Ady Wibowo, Minggu (13/6/2021) seperti dikutip dari Terkini.id-Jaringan Suara.com.
Penangkapan musisi berinisial EAP alias AN disampaikan pihak Kepolisian melalui keterangan tertulis.
Berdasarkan keterangan tertulis polisi, musisi berinisial AN ditangkap terkait dugaan penyalahgunaan narkoba Jumat (11/6/2021) di kawasan Cibubur.
“Pemeriksaan masih dilakukan secara intensif oleh Unit 1 Narkoba Polres Metro Jakarta Barat di Bawah Pimpinan Kanit AKP Hary Gasgari,” ujar Kasat Reserse Narkoba Polres Jakarta Barat, AKBP Ronaldo Maradona Siregar.
Akan tetapi, pihaknya belum bisa membeberkan keterangan lebih lanjut terkait penangkapan Anji eks Drive tersebut lantaran yang bersangkutan masih dalam proses pemeriksaan.
“Nanti akan kami sampaikan lagi,” ujarnya.
Diketahui, nama Anji melejit saat menjadi vokalis grup musik Drive pada 2005 silam.
Baca Juga: Cuitan Lama Anji Soal Narkoba Disorot Netizen: Gue Lebih Baik Orang Make Narkoba
Sebelum bergabung di band Drive, musisi yang kerap memakai kupluk tersebut pernah mengikuti ajang pencarian bakat Indonesian Idol pada 2004.
Berita Terkait
-
Terkait Kasus Narkoba, Onad Dapat Nasihat Langsung dari Habib Jafar
-
Onadio Leonardo Kasus Narkoba, Beby Prisillia: Kamu Bukan Penjahat, Cuma Bodoh
-
Onad Ditangkap Polisi Terkait Kasus Narkoba, Adipati Dolken Ngaku Kecewa Tapi Tak Kaget: Sudah Biasa
-
Coki Tak Akan Tinggalkan Onad Usai Terciduk Narkoba: Bukan Orang Jahat!
-
Terungkap! 5 Fakta Baru Kasus Narkoba Onad: Pemasok Dibekuk, Statusnya Jadi Korban
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
-
Rupiah Tembus Rp16.955, Menkeu Purbaya: Bukan Karena Isu Wamenkeu ke BI
-
Rupiah Makin Jatuh Nilainya, Hampir ke Level Rp 17.000/USD
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Untuk Jadi Bos BI
-
Suram! Indonesia Masuk Daftar 27 Negara Terancam Krisis Struktural dan Pengangguran
Terkini
-
Horor di TPU Kampung Gardu: Makam Dibongkar Orang Tak Dikenal, Tengkorak Raib
-
Pemkab Tangerang Kawal Kepulangan dan Urusan Administrasi Capt. Andy Dahananto
-
Mengenang Capt. Andy Dahananto: Dikenal Ramah dan Sosialis di Mata Warga Tigaraksa
-
Tangsel Perketat Pengawasan Darurat Sampah, Pelanggar Berulang Terancam Denda Administratif
-
Jual Nama Orang Dalam Akpol, Pria 54 Tahun Ditangkap Setelah Aksi Kejar-kejaran Dramatis di Banten