SuaraBanten.id - Kisah perceraian Alvin Faiz dan Larissa Chou terus berlanjut. Larissa Chou sebut Alvin Faiz penghancur mental.
Netizen dukung Larissa Chou, bahkan ada netizen yang beranggapan Alvin Faiz benar-benar keterlaluan.
Baru-baru ini Alvin Faiz dan Larissa Chou makin terang-terangan saling sindir.
Larissa Chou membuka aib suami melalui curhatannya menjadi alasan gugat cerai, Larissa Chou makin berani menunjukkan rasa kurang nyamannya terhadap sang suami.
Ini terlihat saat Alvin Faiz ikut berkomentar di postingan Larrissa Chou. Saat itu, Larissa tampak mengklarikasi soal hubungannya dengan sang suami. Dia juga blak-blakan tak mau rujuk dengan Alvin.
Alvin pun di situ malah berkomentar memberikan dukungan, "semangat Larissa," tulisnya.
Hanya saja balasan Larissa Chou sungguh tak terduga. Dia malah menyapa Alvin Faiz dengan sebutan sang penghancur.
"Hai penghancur mental..." balas ibu satu anak ini.
Melihat interaksi Larissa Chou dan Alvin Faiz saat berbalas komentar seperti itu, beragam reaksi netizen muncul.
Baca Juga: Aib Dibongkar, Alvin Faiz ke Larissa Chou: Terima Kasih Sudah Membentuk Aku
Ini terlihat saat aksi saling balas komentar itu diunggah ulang akun Instagram @pembasmi.kehaluan.reall, Senin (31/5/2021).
"Masih berlanjut, Babang Alvin komentar di Lapak nya Mbak Larissa gaesss," tulis akun gosip itu.
Sementara netizen sepertinya banyak yang berada di pihak Larissa Chou.
"Tim percaya si pihak cewek soalnya yang cowok gak bikin klarifikasi pembelaan tapi malah caper sok-sok baek," komentar netizen.
"Kalau larissa udah komen kayak gitu berarti si Doi bener-bener keterlaluan," komentar netizen lain.
"Udah kebangetan muak kali yak si larissa sampe komennya alpin dibales gitu," timpal yang lainnya.
Berita Terkait
-
Bagikan Video Anak Bungsu Menangis, Larissa Chou Buktikan Rumah Tangga Masih Adem Ayem
-
Heboh Isu Rumah Tangga Larissa Chou, Seberapa Penting Nafkah Suami?
-
Sama Seperti Tasya Farasya, Larissa Chou juga Repost soal Nafkah
-
Ikram Rosadi Kerja Apa? Rumah Tangganya dengan Larissa Chou Jadi Sorotan
-
Hapus Foto Suami dan Rumah Tangga Diisukan Bermasalah, Larissa Chou: Selagi Belum ke Pengadilan...
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Fenomena Baru! 178 Warga Tangerang Resmi Ganti Kolom Agama di KTP Jadi Penghayat Kepercayaan
-
Persita Gebrak Super League! Empat Kemenangan Beruntun Bawa Pendekar Cisadane ke Peringkat 2
-
Setelah Cesium-137 Ditemukan, Iklim Investasi Banten di Ujung Tanduk?
-
BRI Dukung Indonesia Mendunia Lewat Ajang Balap Motor Bergengsi MotoGP Mandalika 2025
-
BRI Dorong UMKM Kuliner DBFOODS untuk Perkuat Branding hingga Pasar Global