Namun, terdapat perbedaan penampilan Gibran dan Jokowi saat mider praja di hari Jumat pagi itu. Dari foto yang beredar di media sosial, salah satunya diunggah oleh pengelola akun Instagram @gibran_walikotasolo, tampak perbedaan itu.
Dari foto di atas terlihat Gibran tampil modis selayaknya anak muda dengan menunggangi sepeda lipat listrik keluaran Xiaomi MiJia Qicycle EF.
Dan ini berbeda dengan penampilan Jokowi pada saat mider praja kala menjadi Wali Kota Solo. Di foto itu, Jokowi tampak mengenakan pakaian olahraga serba putih dengan sepatu dengan warna senada.
Selain itu, ada tas kecil yang ia lingkarkan di pinggangnya.
Kesamaan Jokowi dan Gibran
Meski memiliki perbedaan saat menjabat Wali Kota Solo, ternyata ada kesamaan dari mereka.
Salah satu kesamaan yang terlihat adalah ketika Gibran menjadi pemimpin upacara memperingati Hari Pendidikan Nasional di Solo pada 2 Mei 2021.
Setelah upacara, Gibran tiba-tiba turun dari podium dan menghampiri serta menyalami para guru satu per satu. Ia pun mengucapkan terima kasih kepada guru yang hadir di upacara tersebut.
Hal ini kerap dilakukan Jokowi saat menjabat sebagai Presiden RI. Di berbagai kesempatan, salah satunya upacara peringatan HUT RI pada 17 Agustus beberapa tahun lalu, Jokowi juga menyapa dan menyalami para tamu undangan terlebih dahulu sebelum acara dimulai.
Baca Juga: CEK FAKTA: Foto Jokowi 'Karya Terbaik Pemerintah Adalah Hutang', Benarkah?
Berita Terkait
-
Kondisi Kesehatan jadi Sebab Jokowi Absen HUT ke-80 TNI: Masih Pemulihan, Dianjurkan Tak Kena Panas
-
Jokowi-Prabowo Bertemu di Kertanegara, Analis Ungkap Spekulasi di Balik Silaturahmi
-
Rocky Gerung Soroti Pertemuan Jokowi dan Abu Bakar BaHasyir, Sebut Ada Sinyal Tersembunyi
-
Luhut dan Bahlil Apresiasi Pertemuan PrabowoJokowi, Tanda Kedewasaan Politik
-
Janjian Ketemu Makan Siang, Istana Ungkap Isi Pembicaraan Prabowo - Jokowi di Kertanegara
Terpopuler
- 6 Ramalan Shio Paling Beruntung di Akhir Pekan 4-5 Oktober 2025
- DANA Kaget Jumat Berkah: Klaim Saldo Gratis Langsung Cair Rp 255 Ribu
- Fakta-Fakta Korupsi Bupati HSS Kalsel, Diduga Minta Dana Proyek Puluhan Miliar
- 20 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 4 Oktober 2025, Klaim Ballon d'Or dan 16.000 Gems
- 18 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 3 Oktober: Klaim Ballon d'Or 112 dan Gems
Pilihan
-
Formasi Bocor! Begini Susunan Pemain Arab Saudi Lawan Timnas Indonesia
-
Getol Jualan Genteng Plastik, Pria Ini Masuk 10 Besar Orang Terkaya RI
-
BREAKING NEWS! Maverick Vinales Mundur dari MotoGP Indonesia, Ini Penyebabnya
-
Harga Emas Terus Meroket, Kini 50 Gram Dihargai Rp109 Juta
-
Bursa Saham 'Pestapora" di Awal Oktober: IHSG Naik, Transaksi Pecahkan Rekor
Terkini
-
Fenomena Baru! 178 Warga Tangerang Resmi Ganti Kolom Agama di KTP Jadi Penghayat Kepercayaan
-
Persita Gebrak Super League! Empat Kemenangan Beruntun Bawa Pendekar Cisadane ke Peringkat 2
-
Setelah Cesium-137 Ditemukan, Iklim Investasi Banten di Ujung Tanduk?
-
BRI Dukung Indonesia Mendunia Lewat Ajang Balap Motor Bergengsi MotoGP Mandalika 2025
-
BRI Dorong UMKM Kuliner DBFOODS untuk Perkuat Branding hingga Pasar Global