SuaraBanten.id - Bule Rusia lolos penyekatan di Pelabuhan Merak. Bule Rusia, Anatasia dipersilahkan petugas jaga melintas. Bula Rusia dan pasangannya lolos pemeriksaan.
Polisi membolehkan bule Rusia dan pasangannya nyebrang ke Sumatera. Bule Rusia dan pasangannya akan menggelar pernikahan.
Petugas Kepolisian mulai memberlakukan pelarangan mudik melalui Pelabuhan Merak sejak Kamis 6 Mei 2021 sejak pukul 00.00 WIB. Sejumlah titik penyekatan dilakukan penjagaan ketat.
Beberapa titik penyekatan menuju Pelabuhan Merak seperti di Pondok Indah Cilegon (PCI), exit Tol Merak, Pertigaan Gerem dan akses masuk Pelabuhan Merak dijaga ketat oleh petugas.
Baca Juga: Jangan Coba-coba Mudik, Nekat Mudik Polisi Ancam Penjara
Ratusan kendaraan roda dua dan roda empat yang melintas diputar balik oleh petugas yang sudah bersiap sejak Rabu (5/5/2021) sekira pukul 23.30 WIB. Namun, penindakan putar balik kendaraan dilakukan mulai Kamis (6/5/2021) tepat pukul 00.00 WIB.
Ditengah ketatnya penjagaan petugas Anatasia, bule asal Rusia dan pasangannya diperbolehkan petugas tetap melintas. Keduanya berhasil melewati blokade petugas dan masuk ke area Pelabuhan Merak.
Berdasarkan informasi, Anatasia warga negara asal Rusia itu hendak melakukan pernikahan adat dengan calon suaminya menggunakan adat Mentawai di Sumatera Barat.
Kedua pasangan itu menggunakan kendaraan minibus bertolak dari Bali menuju Mentawai. Lantaran tidak mau kecolongan, petugas pun melakukan pemeriksaan begitu ketat kepada keduanya.
Petugas langsung meminta keduanya menunjukan surat-surat seperti pasport, hasil pengecekan Covid-19, dan surat-surat kelengkapan lainnya.
Baca Juga: Dijaga Ketat! Pemotor Diputar Balik, Mereka Kebingungan Mau Kemana
Setelah dilakukan pemeriksaan, keduanya dipersilahkan melanjutkan perjalanan. Petugas memberikan kebijakan dengan alasan keduanya akan melangsungkan pernikahan. Anatasia mengaku, dirinya bertolak dari Bali menuju Mentawai untuk melangsungkan pernikahan adat bersama calon suaminya.
"Mau menikah adat ke Mentawai, dari bali," kata Anatasia dengan nada bicara yang kental dengan bahasa asingnya.
Setelah dilakukan pemeriksaan salah seorang petugas yang enggan disebutkan namanya, meloloskan kedua sejoli itu untuk melanjutkan perjalanan.
"Yasudah kesana, nanti di depan kalau di tanya lagi, bilang aja sudah saya periksa gitu, karena surat-suratnya udah lengkap," tandasnya.
Kontributor : Adi Mulyadi
Berita Terkait
-
Jelang Libur Nataru, Wamenhub Hingga Komisi V DPR Tinjau Fasilitas-Layanan Pelabuhan Merak
-
Tingkatkan Layanan Konsumen, ASDP Sediakan Travelator sampai Peredam Gelombang di Pelabuhan Merak
-
Antrean Kendaraan Pemudik di Pelabuhan Merak Mengular, Bisa Habiskan 6 Jam untuk Naik Kapal
-
Viral Cekcok Pemudik vs Polisi di Pelabuhan Merak, Petugas Dituding Utamakan Bus
-
Jokowi Soroti Semrawut Arus Mudik di Pelabuhan Merak
Tag
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Lucky Hakim Sebut Indramayu Daerah Termiskin & Bupatinya Terkaya di Jabar, Cek Faktanya
-
Emiten Makanan Cepat Saji KFC Gigit Jari, Kini "Jagonya" Rugi
-
Prabowo Hapus Utang UMKM, Bikin Rugi Bank?
-
Politisi Gerindra Usul TNI Jadi Petugas Haji, Segini Gajinya
-
Terkuak! Ini Sosok Striker Keturunan yang Segera Dinaturalisasi Timnas Indonesia, Punya Darah Medan!
Terkini
-
Ustaz di Serang Dipolisikan Gegara Remas Payudara Seorang Remaja Putri
-
Dewan Pers Dukung Penuh BRI Fellowship Journalism 2025
-
Publikasikan Indeks Bisnis UMKM Triwulan III 2024, BRI Sebutkan Perlu Penguatan Daya Beli
-
Paguyuban Warga Sunda Cilegon Dukung Robinsar-Fajar di Pilkada Cilegon 2024
-
Oknum Polisi Ditpolairud Polda Banten Diduga Aniaya Wanita Hingga Tewas Karena Mabuk