SuaraBanten.id - Head Coch Bambang Nurdiansyah (Banur) dan Manajer Rans Cilegon FC Hamka Hamzah secara langsung mempelototi atau menilai puluhan peserta seleksi pemain Rans Cilegon FC di Stadion KS atau Krakatau Steel, Rabu (7/4/2021).
Sebanyak 50 peserta lebih pesepakbola asal Cilegon mengikuti seleksi masuk club Rans Cilegon FC yang dikelola Raffi Ahmad.
Proses seleksi dilakukan sekira pukul 14.00-16.00 WIB, proses seleksi selama dua jam itu dinilai langsung oleh coach Bambang Nurdiansyah.
“kita tidak mencari kuota mas, melaikan kita mencari kualitas, kalau misalkan hari ini tidak ada ya kami katakan tidak ada. Kalau ada 10 ya kita katakana 10 mas. Tapi sekarang ada 3 yang menurut kami mempunyai kualitas bagus,” kata Bambang Nurdiansyah usai mengumumkan peserta yang lolos, Rabu (7/4/2021).
Baca Juga: Terungkap! Ini Alasan Kerumunan Penonton Seleksi Rans Cilegon FC Diusir
Bambang Nurdiansyah mengatakan, proses seleksi akan terus berlangsung dan tidak hanya terfokus di Cilegon saja, melainkan nanti akan dilakukan di daerah-daerah lain juga.
“Nanti yang tadi terseleksi sebanyak tiga orang itu hari senin kita panggil lagi ke Jakarta, untuk mengikuti seleksi lanjutan,” ungkap Bambang Nurdiansyah itu.
Ditempat yang sama, Dewan Pengawas Rans Cilegon FC Yudhi Apriyanto mengatakan dalam seleksi ini tiga orang lolos untuk bermain di Rans Cilegon FC itu. Ketiga orang itu yakni, Dimas Restu P, Taufan Maulana, dan Wahyu Saputra.
“Sekarang sudah ada kan 3 yang terseleksi, kemarin 2 orang jadi totalnya 5 orang, hari senin kita akan coba main lagi di tangerang ya mudah-mudahan ada hasilnya lah,” kata Yudhi.
Dalam kesempatan itu, Yudhi menginginkan putra daerah Cilegon bisa ambil bagian dalam club yang diakuisisi Raffi Ahmad itu.
Baca Juga: Seleksi Rans Cilegon FC Sebabkan Kerumunan, Puluhan Penonton Diusir Polisi
“Saya tidak mau lah kalau sampe putra daerah tidak ada yang maen di club ini, tenang aja sabar sepak bola tidak akan pernah ada matinya ko, kan kebanggaan juga,” katanya.
Disinggung soal pemain Cilegon United FC terdahulu, Yudhi memastikan banyak pemain Cilegon United FC tidak mengikuti seleksi. Meski demikian, Namun, Yudhi lebih mengakomodir mantan pemain dan yang pernah magang di Cilegon United FC.
“Pemain CU dulu kan bukan hanya dari orang Cilegon saja, kalau pemain dari luar itu memang kita tidak ikutkan seleksi, karena kita fokuskan ke pemain putra daerah,” katanya.
Kontributor : Adi Mulyadi
Berita Terkait
-
Raffi Ahmad Buka Pintu untuk Difabel Jadi Stafnya, Tegaskan Komitmen Inklusi
-
Setelah Jumatan, Raffi Ahmad Temui Wapres Gibran Rakabuming, Ada Apa?
-
Niatus Sholihah Lulusan Apa? Ditawari Jabatan oleh Raffi Ahmad Jadi Staf Utusan Khusus Presiden
-
Punya Jabatan di Pemerintah, Raffi Ahmad Cuma Senyum Dituntut Ridwan Kamil Fasilitasi Konser Taylor Swift
-
Ajak Difabel Jadi Staf Utusan Khusus Presiden, Raffi Ahmad: Pokoknya Mau...
Tag
Terpopuler
- Mahfud MD Sebut Eks Menteri Wajib Diperiksa Kasus Judol Pegawai Komdigi, Budi Arie Bilang 'Jangan Kasih Kendor'
- Rocky Gerung Spill Dalang yang Bongkar Kasus Judi Online Pegawai Komdigi
- Kejanggalan Harta Kekayaan Uya Kuya di LHKPN KPK, Dulu Pernah Pamer Saldo Rekening
- Berani Sentil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Segini Harta Kekayaan Melly Goeslaw
- Bak Gajah dan Semut, Beda Citra Tom Lembong vs Budi Arie Dikuliti Rocky Gerung
Pilihan
-
Pindad Segera Produksi Maung, Ini Komponen yang Diimpor dari Luar Negeri
-
Petinggi Lion Air Masuk, Bos Garuda Irfan Setiaputra Ungkap Nasibnya Pada 15 November 2024
-
Profil Sean Fetterlein Junior Kevin Diks Berdarah Indonesia-Malaysia, Ayah Petenis, Ibu Artis
-
Kritik Dinasti Politik Jadi Sorotan, Bawaslu Samarinda Periksa Akbar Terkait Tuduhan Kampanye Hitam
-
Bakal Dicopot dari Dirut Garuda, Irfan Setiaputra: Siapa yang Dirubah Engga Tahu!
Terkini
-
Truk Tanah di Teluknaga Tangerang Lindas Bocah 9 Tahun Hingga Kakinya Remuk
-
Ustaz di Serang Dipolisikan Gegara Remas Payudara Seorang Remaja Putri
-
Dewan Pers Dukung Penuh BRI Fellowship Journalism 2025
-
Publikasikan Indeks Bisnis UMKM Triwulan III 2024, BRI Sebutkan Perlu Penguatan Daya Beli
-
Paguyuban Warga Sunda Cilegon Dukung Robinsar-Fajar di Pilkada Cilegon 2024